Suara.com - Kabar bahagia datang dari aktor asal Korea Selatan, Kang Ki Young. Dia dilaporkan dikaruniai anak pertama.
Hal itu terungkap dari agensi yang menaungi Kang Ki Young, Namoo Actors sebagaimana dilansir dari Soompi pada Senin (15/11/2021).
Namoo Actors menjelaskan bahwa istri Kang Ki Young melahirkan anak pertamanya pada 12 November 2021. Si kecil berjenis kelamin laki-laki.
"Kang Ki Young telah menjadi ayah dari seorang putra pada 12 November," kata Namoo Actors.
Belum diketahui pasti siapa nama si kecil dan bagaimana kondisinya. Terkait itu, pihak agensi tidak banyak komentar.
Sekadar mengingatkan, Kang Ki Young menikah dengan sang istri pada Mei 2019. Perempuan itu sendiri bukan dari kalangan selebritis.
Nama Kang Ki Young cukup populer di dunia seni peran Korea Selatan. Dia sudah membintangi banyak film maupun drama.
Sebut saja film populer yang dimainkan aktor 38 tahun itu antara lain Exit, Crazy Romance hingga Daddy You, Daughter Me.
Sedangkan dramanya yakni W, Weightlifting Fairy Kim Bok Joo, While You Were Sleeping, What's Wrong with Secretary Kim hingga My Secret Terrius.
Baca Juga: Ratu Rizky Nabila Dihujat Pamer Foto Berhijab, Dinilai Permainkan Agama
Berita Terkait
-
Murka Dilecehkan Sekelompok Pria, Poppy Sovia Ancam Serang Balik Pelaku: Mikir!
-
Profil Lee Yi Kyung Si 'Anak Emas' LG yang Jadi Aktor, Kini Terseret Badai Pelecehan Seksual
-
Masih Ingat Bibi Lung? Ini 7 Potret Terbaru Carman Lee yang Makin Glowing di Usia 59 Tahun
-
Sara Wijayanto Cerita Disiksa Mantan, Lihat Sosok Gelap di Baliknya
-
10 Tahun Konsumsi Produk Herbal, Hardi Fadhillah Kini Jadi Brand Ambassador
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Malam Ini di Trans TV: Nostalgia Aksi Bareng Clint Eastwood dan Charlie Sheen di The Rookie
-
Ghost Rider: Spirit Of Vengeance: Misi Rahasia Nicolas Cage di Eropa Timur, Malam Ini di Trans TV
-
Gugatan Cerai Raisa Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Dari Kandang Sapi ke Kerajaan Bisnis: Intip Kisah Inspiratif Shofi WJ alias Mba Madura yang Viral
-
Rumah dan Kliniknya Banjir Karangan Bunga Berisi Fitnah, Dokter Oky Pratama Lapor Polisi
-
Ria Ricis Ketakutan Dijodoh-jodohkan dengan Na Daehoon
-
Pesan Haru Onadio Leonardo untuk Istri saat Digiring Polisi
-
Heboh Anak Disentil Justin Hubner, Jennifer Coppen Beri Klarifikasi dan Pembelaan
-
Ogah Tangannya Kotor, Raisa Biarkan Netizen Bongkar Perselingkuhan Pasangannya
-
Ditangkap, Onadio Leonardo Titip Salam untuk Habib Jafar dan Deddy Corbuzier: Sorry Banget