Debut sebagai member girl grup legendaris Girls Generation, Kwon Yuri kini lebih aktif berkarier di dunia akting. Sama seperti Kim Young Ok dan Kyung Soo Jin, idol cantik itu juga merayakan hari spesialnya pada 5 Desember. Tak terasa, Kwon Yuri segera berusia 32 tahun.
7. Lee Yoo Young
Lee Yoo Young pertama kali membuat namanya dikenal melalui film layar lebar. Aktingnya semakin diakui setelah membintangi Tunnel bersama Choi Jin Hyuk dan Yoon Hyun Min. Lahir pada 1989, lawan main Kim Seon Ho dalam mini seri You Drive Me Crazy itu merayakan ulang tahunnya yang ke-32 pada 8 Desember mendatang.
8. Lee Se Young
Lee Se Young juga berulang tahun di bulan Desember lho. Lawan main Junho 2PM dalam drama sageuk The Red Sleeve itu akan genap berusia 29 tahun pada 20 Desember mendatang. Debut sebagai artis cilik, Lee Se Young berhasil membuat namanya diakui sebagai aktris muda berbakat.
9. Han Ye Ri
Han Ye Ri baru-baru ini meraih kesuksesan besar lewat perannya dalam film Minari. Aktris kelahiran 1984 itu akan bertambah usia pada 23 Desember mendatang. Di usianya yang segera menginjak 37 tahun, Han Ye Ri telah membuktikan kemampuannya sebagai aktris papan atas Korea.
10. Hwang Jung Eum
Ulang tahun Hwang Jung Eum mungkin terasa lebih spesial karena bertepatan dengan Hari Natal. Lawan main Ji Sung dalam drama Secret dan Kill Me Heal Me itu akan genap berusia 37 tahun pada 25 Desember mendatang. Saat ini ia juga tengah mengandung anak keduanya.
Baca Juga: Atta Halilintar Bersedia Gantikan Ponsel Rizky Billar yang Hilang
Nah, itu dia daftar aktris Korea yang akan merayakan ulang tahun bulan Desember nanti. Ada aktris favoritmu?
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
-
3 Fakta Lagu Sampai Jumpa, Kembali Pertemukan Afgan dan Maudy Ayunda Seperti di Film Refrain
-
Posan Tobing Gaet Annisa Dalimunthe Rilis Single Baru, Sindir Para Musisi soal Krisis Lagu Anak
-
Inara Rusli Dinikahi Suami Orang, Eva Manurung Ungkit Penderitaan Virgoun: Cuma Bawa Kolor
-
5 Fakta Terbaru Video CCTV Inara Rusli dan Insanul Fahmi yang Ramai di Media Sosial
-
Sempat Dikira Hoaks, Kabar Inara Rusli Dinikahi Suami Orang Bikin Virgoun Bertindak
-
5 Bintang Hollywood Bersinar Hanya Sekali, Menghilang Usai Bintangi Satu Karya Terbaik
-
Mengenal Sosok Melliza Xaviera, Wakil Indonesia yang Raih Runner Up 3 Miss International 2025
-
Doa dan Dukungan Posan Tobing atas Bencana Banjir Longsor di Tapanuli dan Sibolga
-
Kasus Tumbler Hilang di KRL Melebar: Anita Dewi Disebut Dipecat, Nasib Suami Masih Dievaluasi