Suara.com - Song Hye Kyo berperan menjadi seorang fashion desainer di drama "Korea Now We Are Breaking Up". Tak heran jika ia kerap tampil memakai deretan outfit serta aksesori mahal.
Dalam drama Korea "Now We Are Breaking Up" episode 3, Song Hye Kyo sempat tampil dengan gaya super bold. Ia memilih coat berwarna merah maroon dengan bagian dalam kemeja hitam.
Tampilan rambut Song Hye Kyo dibiarkan tergerai manis. Pulasan lipstik di bibir mantan istri Song Joong Ki ini berwarna merah maroon senada dengan coat miliknya.
Rupanya, Song Hye Kyo tampil menggunakan anting mewah yang mungil. Anting dengan nama Earring Set of Onyx ini memiliki detail warna hitam dengan berlian di bagian tengah.
Anting mewah Song Hye Kyo ini merupakan merek Chaum Paris. Harga anting yang kecil-kecil cabe rawit ini dibanderol sekitar 1,030 Euro atau sekitar Rp 16 jutaan.
Penampilan Song Hye Kyo pun terlihat paripurna dengan anting mewah yang ia kenakan. Nggak main-main nih Song Hye Kyo.
Seperti yang diketahui, Song Hye Kyo main drama "Korea Now We Are Breaking Up" dengan Jang Ki Yong. Dalam drama ini, diceritakan bahwa Song Hye Kyo berprofesi jadi fashion desainer yang terjebak cinta satu malam dengan seorang fotografer.
Takdir membawa Song Hye Kyo kepada Jang Ki Yong lagi karena mereka bekerja dalam satu lingkup. Mereka rupanya terhubung dengan satu sosok pria yang kenal satu sama lain.
Nggak cuma kisah cinta Song Hye Kyo dan Jang Ki Yong yang menarik. Namun, outfit hingga aksesori seperti anting mewah Song Hye Kyo juga menuai sorotan nih.
Baca Juga: 5 Drama Korea Terbaru yang Ceritanya Makin Seru, Ada Jirisan hingga Happiness
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas