Suara.com - Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat mengaku keberatan ada donasi untuk sang cucu, Gala Sky Andriansyah. Dia menganggap itu seperti sedang mengemis.
"Bagi saya, bagi daddy, yah daddy keberatan mengemis-mengemis, minta donasi untuk cucu saya. Saya keberatan," kata Doddy Sudrajat dalam wawancara baru-baru ini.
Dia merasa cara tersebut tidaklah elegan. Doddy Sudrajat justru membandingkan donasi tersebut dengan upaya yang dilakukan anak-anaknya.
Anak Doddy Sudrajat yakni Chika dan Mayang baru saja merilis cover lagu milik Seventeen, Kemarin. Lagu itu pun sempat trending di YouTube.
"Lebih baik Chika sama Mayang, dia berkarier, dia berkarya. Sudah trending satu kan. Insya Allah royalti bisa sebagian buat Gala," tutur Doddy Sudrajat.
"Kalau semakin banyak juga Mayang sama Chika akan belikan rumah. Lebih elegan. Lebih tidak meminta-minta," sambungnya lagi.
Semenjak diunggah ulang oleh akun Instagram @insta.nyinyir pada Senin (29/11/2021), pernyataan Doddy Sudrajat ini segera menuai komentar keras dari netizen.
"Udah Rp 800 juta tuh dod, pasti hayaaaang dah," ujar @renitaslr di kolom komentar.
"Iri bilang boss," timpal @dessym.suhermant.
Baca Juga: 6 Potret Keakraban Vanessa Angel dan Mertua, Penuh Kasih Sayang
"Harta diminta, sumbangan dari orang dipermasalahin juga, maunya gimana si anj," imbuh @i.loveme2.
Seperti diketahui, donasi untuk anak Vanessa Angel sendiri berawal dari gagasan netizen. Kini donasi itu ditangani oleh sahabat Vanessa Angel, Marissya Icha.
Donasi itu akan dipakai untuk membelikan rumah buat Gala Sky Andriansyah. Saat ini, donasi tersebut sudah mencapai Rp 800 juta.
Tag
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Gaun Hitam Mayang di D&G Curi Perhatian, Lebih Elegan dari Moon Ka Young?
-
Dulu Dihujat, Kini Dipuji: Penampilan Mayang Lucyana Curi Perhatian
-
Terpopuler: Gaya Terbaru Mayang vs Fuji Diadu, Ngutang Online Anti Pusing dari Guru Besar UI
-
Diundang Dolce & Gabbana, Penampilan Anggun Mayang Banjir Pujian: Netizen Bandingkan dengan Fuji
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya