Suara.com - Respons negatif kembali datang mengiringi rencana pemindahan makam Vanessa Angel dari Taman Makam Islam Malaka, Jakarta Barat ke TPU Karet Bivak, Jakarta Pusat. Nada kekecewaan kali ini datang dari Marissya Icha yang berpesan kepada keluarga Vanessa untuk mengurungkan niat mereka.
"Sedih sih. Jangan sampai seperti itu lah," kata Marissya di kawasan Petukangan, Jakarta, Kamis (2/12/2021).
Menurut Marissya, rencana memindahkan makam Vanessa kurang tepat. Dia berpendapat Vanessa lebih bahagia jika dikubur dalam satu lubang seperti sekarang ini.
"Itu juga kan sudah takdir Allah yang mempersatukan gitu," ujarnya.
Namun di sisi lain, Marissya Icha juga sadar kapasitasnya. Meski berstatus sebagai salah satu sahabat Vanessa Angel, Marissya paham betul dirinya tidak berhak ikut campur dalam kebijakan keluarga soal pemindahan makam.
"Ya mau gimana lagi. Orangtuanya sana juga bukan cari cara untuk gimana supaya dapat jalan keluar, tapi kok malah berantem terus," kata selebgram yang tengah berseteru dengan Medina Zein.
Sebelum Marissya Icha, Emma Waroka lebih dulu mengutarakan kekecewaan atas rencana pemindahan makam Vanessa Angel. Upaya memisahkan Vanessa dari Bibi Ardiansyah dianggap Emma sebagai tindakan kurang etis.
"Jangan diganggu lagi yang sudah dimasukkan dengan baik-baik. Nggak etis," ujar dia.
Rencana pemindahan makam Vanessa Angel diinisiasi oleh ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat. Ada beberapa pertimbangan Doddy mau melakukan itu.
Baca Juga: Fuji Adik Ipar Vanessa Angel Didukung Jadi Artis, Responnya Tak Terdug
Pertama, Doddy teringat pesan Vanessa semasa hidup. Sang putri kata sempat bilang ingin dimakamkan di dekat makam ibunya di TPU Karet Bivak.
Alasan kedua, Doddy bermimpi ketemu Vanessa. Di dalam mimpinya, putrinya itu bilang ingin dimakamkan bersama ibunya.
Tag
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Disentil Suka Ikut Nimbrung, Apa Jabatan Marissya Icha di Kantor Hukum yang Bela Inara Rusli?
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
4 Hari Lalu Jerome Polin Spill Buzzer Pemerintah Bakal Bergerak, Marissya Icha Kini Puji Prabowo
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?