Suara.com - KBS Gayo Daechukje 2021 sukses digelar pada Jumat (17/12/21) kemarin. Sederet solois dan grup KPop menghadiri acara akhir tahun tersebut.
Seperti tahun-tahun sebelumnya, acara dimulai dengan para idol yang tampil di red carpet. Tapi ada beberapa hal menarik yang jadi perbincangan netizen.
Salah satunya yang disorot yakni baju kembar Jiho OH MY GIRL dan Karina Aespa saat tampil di red carpet. Keduanya sama-sama terlihat mengenakan setelan H&M dengan pita besar di bagian dada.
Meski mengenakan baju yang sama, tapi baik Jiho dan Karina memancarkan aura yang berbeda.
Dilansir dari Allkpop, Jiho mengenakan baju tersebut dengan strap spaghetti. Sementara itu Karina lebih memilih mengenakan long-sleeved untuk dalaman.
Untuk sepatu, Jiho mengenakan heels dengan hiasan pita. Sementara Karina mengenakan pointed shoes yang lebih sederhana.
Sayangnya stylish OH MY GIRL dan Aespa dikritik habis-habisan oleh netizen karena tak teliti mencari tahu style yang dikenakan idol dari grup lain.
"Aku benar-benar tak paham bagaimana stylish tak memastikan dress yang sama di acara award," kata netizen. "Keduanya tetap terlihat cantik kok," sahut lainnya.
Para idol KPop sering terciduk mengenakan merek dan jenis baju yang sama. Tapi jarang yang mengenakan baju yang sama di satu acara secara bersamaan.
Baca Juga: Penampilan Wendy Red Velvet di Special Stage KBS Gayo Daechukjae Disorot: Kayak Maknae
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Kekerasan Pemain Sepak Bola Viral, Andre Taulany Senggol Erick Thohir Bawa-Bawa Pasukan Lapor Pak!
-
Ditanya Jaksa saat Sidang, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Ridwan Kamil Dapat Hak Asuh Arkana Usai Cerai dari Atalia Praratya, Kuasa Hukum Bantah Isu Liar
-
Adly Fairuz Digugat Rp5 Miliar, Diduga Jadi Perantara Calon Akpol
-
Ibrahim Risyad Kerja Apa? Suami Salshabilla Adriani Dikritik Pelit dan Seenaknya pada Istri
-
Pandji Singgung Wajah Ngantuk Gibran, Tompi Jelaskan Soal Ptosis: Bukan Bahan Lelucon!
-
Pemain Tangled Live-Action Diumumkan, Milo Manheim Ditolak Publik karena Isu Timur Tengah
-
Ammar Zoni Bongkar Pemerasan Rp3 Miliar di Penjara, Diancam Puluhan Tahun Jika Pakai Pengacara
-
Diperiksa 5 Jam Kasus Anrez Adelio, Friceilda Prillea yang Hamil Besar Bawa Koper ke Kantor Polisi