Suara.com - Penantian panjang Asmirandah dan Jonas Rivanno dalam menanti buah hati diceritakan di channel YouTube Daniel Mananta.
Selama 7 tahun menanti momongan, Asmirandah dan Jonas selalu percaya bahwa mereka akan dikaruniai anak. Mereka bahkan tak pernah kepikiran untuk adopsi.
"Kita yakin banget someday punya anak. Kita nggak pernah kepikiran 'ya udah deh kalo Tuhan nggak kasih, kita adopsi anak' nggak pernah," ucap Asmirandah.
Asmirandah mengungkapkan bahwa sebelum sang putri yang diberi nama Chloe itu hadir di hidupnya, bertahun-tahun ia berdoa menyebut nama Chloe dengan penuh keyakinan.
"Bahkan di dalam doa kita, kita selalu sebutin nama 'Chloe' udah ada dalam doa kita," pungkas Asmirandah.
Asmirandah begitu yakin bahwa Chloe akan hadir di hidupnya suatu hari nanti. Aktris 32 tahun itu memang sangat ingin punya anak perempuan.
"2 tahun sebelum aku hamil. Aku sebutin nama lengkapnya (Chloe). Kita punya dua nama, sama nama satu cowok. Tapi nama Chloe selalu nomor pertama. Karena kita pengen punya anak perempuan duluan," ungkap Asmirandah.
"Lengkap, namanya Chloe Emmanuelle van Wattimena kita sebut dalam doa," imbuh Jonas Rivanno.
Tepat di hari natal 25 Desember 2020 lalu, Chloe lahir ke dunia. Kehadiran Chloe menjadi kado natal terindah bagi Jonas dan Asmirandah.
Baca Juga: Ulang Tahun Pernikahan yang ke-8, Asmirandah Tulis Pesan Menyentuh untuk Jonas Rivanno
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Adly Fairuz Dicap Cowok Redflag, Dugaan Penyebab Digugat Cerai Angbeen Rishi Terendus