Suara.com - Semenjak menjalin hubungan asmara pada 29 Januari 2022 lalu, Fuji dan Thariq Halilintar kerap memamerkan kemesraan di media sosial.
Momen kemesraan yang dibagikan Fuji dan Thariq Halilintar mulai dari foto bersama, membuat konten bersama, hingga saling berkunjung ke keluarga masing-masing.
Beberapa waktu lalu, Fuji dan Thariq Halilintar memamerkan kemesraan karaoke bersama di sebuah kedai kopi.
Dari keterangan yang diperoleh, momen karaoke bersama itu dibagikan oleh kerabat Shandy Purnamasari lewat unggahan Instagram story-nya.
"Couple bird," tulis Shandy Purnamasari dengan emoji cinta seperti dikutip dari Instagram @shandypurnamasari.
Perihal kemesraan Fuji dan Thariq Halilintar, selebritas Aldi Taher rupanya ikut memberikan komentar dan respon.
Lewat feed Instagram-nya, Aldi Taher mengunggah story yang memperlihatkan kemesraan Fuji dan Thariq Halilintar.
Alih-alih geram dan memberikan ceramah, Aldi Taher hanya memberikan komentar singkat.
Dengan menggunakan bahasa Minangkabau, Aldi Taher mendoakan hubungan Fuji dan Thariq Halilintar segera melanjut ke jenjang pernikahan.
Baca Juga: Viral Gara-gara Pangku Gala Sky di Dalam Mobil, Pria Ini Beri Teguran Keras Kepada Fuji
"InsyaAllah anak daro jo marapulai (InsyaAllah pengantin)," tulis Aldi Taher ditilik dari Instagram @alditaher.official.
Terkait unggahan itu, sejumlah netizen menilai Aldi Taher pansos kepada Fuji dan Thariq Halilintar.
"Pansos terus," tulis seorang netizen, "Gak tau malu nih," balas netizen lain, "Hadeh artis kok kelakuannya kayak gini ngurusin hidup orang," sambung netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Sebut Fuji seperti Terpenjara, Rachel Vennya Ungkap Fakta Mengejutkan!
-
Punya Banyak Haters, Rachel Vennya dan Erika Carlina Beberkan Sisi Lain Fuji
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
Kini Sahabatan, Rachel Vennya Ternyata Sempat Nggak Suka sama Fuji
-
Fuji Jadi Korban Transfer Silang, Modus Penipuan Baru Admin Endorse
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer
-
Anak Menkeu Purbaya Sebut Orang Indonesia Mabuk Agama dan Tak Beragama: Makanya Banyak Korupsi
-
5 Rekomendasi Drakor Action Thriller Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated di Disney Plus Hotstar