Beda dari yang lain, Inul Daratista justru merayakan Hari Valentine di rumah sakit. Putra semata wayang Inul, Yusuf Ivander Damares, rupanya tengah menderita penyakit demam berdarah. Kendati begitu, perayaan Valentine Inul bareng suami dan anak tetap penuh kasih sayang meski hanya di kamar rumah sakit.
7. Fujianti Utami dan Thariq Halilintar
Sebagai pasangan baru, Thariq Halilintar menyiapkan berbagai kejutan untuk merayakan Valentine bersama Fujianti Utami. Hari Valentine dimulai dengan mengundang sejumlah pengendara ojek online untuk memberikan kejutan kepada Fuji. Para pengendara ojek online masing-masing membawa beberapa tangkai bunga mawar merah untuk diberikan kepada ipar mendiang Vanessa Angel tersebut.
Thariq dan Fuji juga makan malam bersama. Sebuah boneka teddy bear berukuran raksasa diberikan Thariq kepada sang pujaan hati. Penampilan kece Fuji dan Thariq dengan outfit serba hitam juga mencuri perhatian.
Itu dia sederet perayaan Valentine para artis dengan berbagai cerita dan makna. Ada artis favoritmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Tag
Berita Terkait
-
Tarif Endorse Fuji Adik Ipar Vanessa Angel Bocor, Harganya Bikin Kaget
-
Tawuran di Hari Valentine, Sekelompok Remaja di Flyover Pesing Saling Serang Pakai Petasan
-
Hari Kasih Sayang 2022, Brand Cokelat Ini Bakal Hadirkan Tulus di Online Music Performance "Ungkapan Hati"
-
Fuji Bagikan Momen Spesial Bersama Thariq Halilintar saat Valentine: Abis Dinner sama Ayank
-
Profil Belleza Pacar Baru Jefri Nichol, Ternyata Anak dan Cucu Artis Ternama
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV