Suara.com - Ada yang bilang kalau setiap manusia punya 7 kembaran di dunia ini. Nah, salah satu “kembaran” Prilly Latuconsina sudah ditemukan nih. Namanya Tina Sopacua. Penasaran seperti apa profil Tina Sopacua?
Perbedaan yang paling terlihat jelas dari keduanya adalah bahwa Tina merupakan Tiktoker, sedangkan Prilly telah meniti karier di dunia entertainment sejak tahun 2009.
Hal ini menjadikan Prilly jauh lebih berkembang. Baru-baru ini ia bahkan melebarkan sayapnya dengan menjadi produser film. bagaimana dengan Tina Sopacua? Yuk, simak profil Tina Sopacua berikut ini!
Orang Ambon
Sama seperti Prilly Latuconsina, Tina Sopacua adalah orang Ambon. Hal ini terlihat dari hashtag yang selalu disertakan dalam setiap unggahannya, yaitu #ambontiktok dan #nonaambonmanise.
Sesuai dengan kenyataan ya, karena Tina Sopacua memang nona manis dari Ambon.
Seleb TikTok
Dilihat dari profil TikToknya di akun sopacuatina, terlihat jelas bahwa gadis muda ini adalah seleb TikTok. Followersnya saja sudah mencapai 367,8 ribu orang dengan puluhan video yang viewersnya selalu mencapai angka ribuan.
Bahkan, ada yang tembus lebih dari 70 ribu viewers, lho!
Baca Juga: 5 Potret Kemiripan Tina Sopacua dengan Prilly Latuconsina, Bak Anak Kembar!
Penampilan Sederhana
Tiktoker asal Ambon ini tampil sederhana di setiap video TikTok yang ia buat. Tak ada makeup berlebihan dan baju yang glamor.
Meskipun tampil sederhana, wajahnya yang menawan bikin followers dan viewers kepincut dan tetap jadi penonton setia. Tina Sopacua biasanya tampil hanya dengan memakai kaus atau blus yang nyaman dan terkesan santai.
Viral karena mirip Prilly Latuconsina
Tina Sopacua jadi viral lantaran banyak yang menganggapnya mirip dengan Prilly Latuconsina. Dan memang semua bagian wajahnya mirip dengan artis berusia 26 tahun itu.
Dari mata, hidung, sampai bibir dan bentuk muka pun hampir sama.
Berita Terkait
-
Nama Omara Esteghlal Dicatut, WA Prilly Latuconsina Bahas Tissue Magic
-
Nama Omara Esteghlal Dicatut Kirim Pesan Cabul, Waspada Nomor WA Ini
-
Bukan Barang Mewah, Kado Skenario dari Omara Esteghlal Bikin Prilly Latuconsina Meleleh
-
Bucin Abis! 5 Kado Spesial Omara untuk Ulang Tahun ke-29 Prilly Latuconsina
-
Prilly Latuconsina Tertampar Realita di Film Tumbal Darah, Sindir Orang Berkuasa
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Marshanda Bongkar Sisi Gelap Akting, Hidup Hancur Bila Tak Segera Lepas Karakter di Film
-
Bukan Gagal, Ini Alasan Sebenarnya Sara Wijayanto dan Demian Aditya Setop Program Hamil
-
3 Fakta Amanda Manopo Diserang Hal Mistis Sebelum Menikah dengan Kenny Austin
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella