Nafa Salvana merupakan mahasiswa di salah satu perguruan tinggi di Bandung. Ketika tengah makan di warung pecel lele di sekitar kampus, salah seorang staf dari agensi model menawarinya untuk bergabung dengan agensi mereka. Kini Nafa pun menjadi salah satu model dari agensi Who Know Model.
6. Gabung Agensi Global
Setelah bergabung dengan Who Know Model pada November 2021, Nafa mendapat kesempatan untuk bergabung dengan agensi global di Milan dan Paris. Nafa juga satu agensi dengan Raihan Fahrizal yang merupakan salah satu model tanah air yang juga berkarier di kancah Internasional.
7. Debut di Milan Fashion Week
Tak lama setelah berkecimpung di dunia model, Nafa Salvana melakukan debutnya di runway Milan Fashion Week 2022. Ia menjadi model Indonesia selain Rizal Rama yang membuat debutnya di dunia modeling Internasional.
Nafa Salvana membawakan koleksi dari Capassa Milano untuk koleksi Fall 2022. Penampilannya begitu mencuri perhatian publik Tanah Air.
8. Banjir Tawaran Kerjasama
Nama Nafa Salvana pun sepertinya mulai diperhitungkan di kancah global. Ia telah menerima tawaran kerjasama dari beberapa brand terkenal. Beberapa brand yang menggunakan jasa Nafa sebagai model untuk membawakan koleksi mereka adalah Diesel, Sunnei, AC9, dan tentunya Capassa Milano.
9. Stunning
Sejak menjadi model, potret-potret Nafa Salvana begitu stunning. Warna kulitnya yang eksotis membuat kecantikan Nafa Salvana makin terpancar.
Baca Juga: Banyak Diperbincangkan Netizen, Siapa Nafa Salvana?
10. Pulang ke Tanah Air
Setelah menghabiskan beberapa bulan di luar negeri, Nafa Salvana akhirnya kembali ke Tanah Air. Kabar ini disampaikan langsung oleh sang ibu Diana lewat Instagramnya. Kembalinya Nafa disambut suka cita oleh keluarganya yang rindu dan bangga atas pencapaiannya.
Nah itulah tadi potret transformasi Nafa Salvana model asal Karawang yang sukses melenggang di Milan Fashion Week 2022. Semoga karier Nafa makin bersinar ya!
Kontributor : Safitri Yulikhah
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi