Suara.com - Aaliyah Massaid barubaru ini menghabiskan waktu liburannya di Pulau Dewata. Yuk intip momen Aaliyah Massaid di Bali berikut.
Putri Reza Artamevian ini kini kian dewasa dan tampil mengesankan. Apalagi selama liburan di Bali, Aaliyah tak segan menunjukkan body goals-nya.
Intip yuk potret manis Aaliyah Massaid yang sedang berlibur di Bali berikut ini.
1. Main di Pantai
Selama liburan, Aaliyah cukup banyak menghabiskan waktu untuk bermain di pantai. Tidak mengenakan outfit seksi seperti kebanyakan orang saat di pantai, Aaliyah Massaid justru tampil kasual dengan kulot warna hijau dan kemeja tanpa lengan.
2. Refreshing
Liburan ke tempat-tempat indah menjadi salah satu cara yang dipilih Aaliyah Massaid untuk merefresh pikirannya dari semua kesibukan yang ia jalani. Bali yang sudah dikenal akan keindahan alamnya hingga ke mancanegara adalah tempat baginya untuk liburan. Seru banget kayaknya nih momen refreshing Aaliyah Massaid di Bali.
3. Berlatar Pemandangan Langit dan Pantai
Foto yang diambil Aaliyah Massaid berlatarkan pemandangan langit biru yang cerah dengan pantai dan karang. Hasil potretnya estetik abis deh. Bali memang dikenal dengan pemandangan alamnya yang indah. Nggak perlu filter lagi jadinya iya kan?
Baca Juga: Potret Kecantikan Anak Tiri Angelina Sondakh, Aaliyah Massaid, Satu Fotonya Bikin Warganet Mewek
4. Dewasa
Telah mengalami berbagai cobaan hidup sejak usia belia, membuat Aaliyah Massaid tumbuh menjadi gadis mandiri. Selain mandiri, Aaliyah Massaid juga terlihat memiliki pembawaan yang dewasa. Seperti dalam potret ini, Aaliyah nampak dewasa dan anggun.
5. Body Goals
Di usianya yang baru 20 tahun. Aaliyah Massaid telah menunjukkan prestasinya di dunia musik. Ia sudah merilis beberapa lagu sejak tahun 2019 silam. Selain itu secara fisik, Aaliyah Massaid juga mempunyai bentuk tubuh body goals yang diinginkan banyak orang. Bahkan meski hanya memperlihatkan bagian belakang tubuhnya, Aaliyah Massaid tetap terlihat memiliki tubuh yang indah menawan.
6. Manis Banget
Berfoto di bawah terik matahari membuat Aaliyah yang memakai outfit serba hitam kepanasan. Ia sampai harus menyipitkan matanya lho, namun hasil fotonya terlihat manis banget. Dengan mata yang menyipit, Aaliyah justru tampak manis dan imut.
Berita Terkait
-
8 Potret Kedekatan Angelina Sondakh dan Aaliyah Massaid, Bikin Haru!
-
Bebas dari Penjara Diajari Aaliyah Main IG, Angelina Sondakh Ngaku Gaptek Tak Punya HP
-
Potret Kecantikan Anak Tiri Angelina Sondakh, Aaliyah Massaid, Satu Fotonya Bikin Warganet Mewek
-
Reaksi Reza Artamevia Sambut Kebebasan Angelina Sondakh
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri