Suara.com - Gofar Hilman kembali ramai diperbincangkan usai mengeluh jika Arian 13 selaku teman dekat tampak cuek bahkan tidak pernah menghubunginya saat ia terlibat kasus dugaan pelecehan seksual.
Kabar dirinya melakukan pelecehan tersebut bermula dari pengakuan Syerin, yang menulisnya secara langsung pada akun Twitter @quween****.
Namun, ia justru tiba-tiba mengakui bahwa tuduhan tersebut palsu. Nah, berikut kronologi perjalanan kabar pelecehan seksual Gofar Hilman hingga permintaan maaf Syerin.
1. Pengakuan Syerin melalui Akun Twitternya
Pada 8 Juni 2021 lalu, Syerin melalui akun Twitter @quween****, mengaku bahwa Gofar Hilman telah melecehkannya secara seksual di sebuah klub malam. Ini disebutkan terjadi pada Agustus 2018.
"Di Agustus 2018 gue dateng ke acara yang salah satu bintang tamunya Gofar Hilman di Malang,” tulis Syerin.
"Di penghujung acara gue maju ke depan niat untuk keperluan Instastory. My mistake. Lalu Gofar tarik dan rangkul gue, ok gue pikir dia humble," lanjutnya.
Syerin berubah pikiran dan menuduh Gofar telah melakukan pelecehan seksual karena mendadak memeluknya dari belakang. Disebutkan lagi jika Gofar mulai menyentuh bagian sensitif tubuhnya.
Cuitan yang ditulis Syerin ini langsung ramai dibanjiri banyak komentar dari para warganet, dimana hampir semuanya menghujat Gofar Hilman.
Baca Juga: Gofar Hilman Disindir gegara Kesal Tak Dihubungi Arian Seringai: Kaos Doang Punk, Gak di-WA Baper
2. Gofar Hilman Membantah Tuduhan
Sehari setelah utas tersebut menghebohkan dunia maya, Gofar Hilman tidak tinggal diam. Ia menanggapinya dengan menyangkal tuduhan pelecehan seksual tersebut.
"Untuk masalah tuduhan pelecehan, di sini gue yakin tidak melakukan hal itu, ada dua orang yang dampingin gue saat itu, 1 orang cewek panitia dan 1 orang cowok asisten gue, mereka yang jagain gue sampe masuk mobil di akhir acara," cuit Gofar pada 9 Juni 2021 melalui akun @pergijauh.
Gofar bahkan berencana akan melimpahkan masalah tersebut ke ranah hukum dengan tuduhan fitnah dan pencemaran nama baik untuk pengakuan Syerin.
"Biar sama-sama enak, gue siap menyelesaikan masalah ini sebaiknya sih secara hukum, tapi kalau ada usulan lain gue siap mendiskusikan masukannya. karena melibatkan fitnah pake nama gue di sini," katanya lagi.
3. Gofar Dikeluarkan dari Lawless
Berita Terkait
-
Gelar Pangeran Andrew Dicabut Gegara Pelecehan Seksual, Keluarga Giuffre Beri Respon Sinis
-
Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
-
Kapolda Metro Jaya Perintahkan Propam Tindak Polisi Pelaku Catcalling di Kebayoran Baru
-
Heboh Polisi Berpeci Catcalling Cewek Sepulang Pilates, Begini Pengakuan Korban!
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika