Suara.com - Festival musik Coachella yang digelar di Amerika Serikat menarik perhatian banyak orang di seluruh dunia. Tak terkecuali Jeje Soekarno yang ikut menghadiri Coachella pada 15-17 April 2022 kemarin.
Putra Donna Harrun sekaligus adik Ricky Harun itu tak ketinggalan mengabadikan potret keseruannya selama di Coachella lewat media sosial. Dalam kesempatan itu, Jeje bertemu banyak pesohor dunia yang sukses bikin iri. Yuk intip potret keseruan Jeje Soekarno di Coachella 2022 berikut ini.
1. Alessandra Ambrosio
Di hari pertama Coachella, Jeje bertemu dengan supermodel Alessandra Ambrosio. Mantan model kenamaan Victoria's Secret Angel ini kelihatan cantik banget.
2. Niki
Kalau ini foto Jeje bersama Niki yang juga jadi pengisi Coachella 2022. Jeje beruntung banget bisa ketemu Niki!
3. Amanda Cerny
Jeje pun sempat ketemu dan foto bareng YouTuber cantik Amanda Cerny. Mantan model Playboy ini punya senyum yang manis.
4. Charli D'Amelio
Di acara Coachella ini, Jeje juga ketemu bintang top Tiktok sekaligus dancer Charli D'Amelio. TikTokers siapa sih yang gak kenal Charli?
5. Dixie D'Amelio
Selain Charli, Jeje bertemu dengan Dixie D'Amelio yang juga bintang TikTok top. Dixie gak kalah cantik dari sang adik, Charli.
6. Huddy
Masih ketemu dengan bintang TikTok, Jeje foto bareng Huddy. Ganteng banget ya Huddy.
7. Neil Shibata
Jeje pun berkesempatan foto bareng Neil Shibata. Bintang top TikTok asal Kanada ini punya gaya yang keren ya!
Baca Juga: Turut Menggebrak Panggung, 6 Artis K-pop Ini Tampil di Festival Coachella
8. Jacob Rott
Potret Jeje bersama bintang TikTok ganteng asal Jerman, Jacob Rott. Gaya Jeje gak kalah keren nih dari Jacob.
9. James Carlos
Di hari kedua Coachella, Jeje ketemu James Charles. Diketahui, James Carlos merupakan YouTuber sekaligus MUA top asal Amerika Serikat lho.
10. Vinnie Hacker
Keseruan Jeje berlanjut ketika ketemu konten kreator TikTok lainnya. Ini adalah potret Jeje bareng bintang top TikTok, Vinnie Hacker.
11. Jared Leto
Jeje sukses bikin iri Aurelie Moeremans saat ketemu dengan Jared Leto di Coachella. Gaya aktor top Hollywood ini pun kelihatan unik banget ya.
12. Bella Poarch
Berikutnya Jeje ketemu dengan bintang TikTok Bella Poarch yang nyanyi lagu "Build A B*tch" yang terkenal itu. Hihi seru banget.
13. Justin Bieber
Jeje pun sempat ketemu dengan Justin Bieber lho. Walau gak foto bareng, momen memandangi Justin Bieber dari jarak sedekat ini pun bikin iri setengah mati.
Berita Terkait
-
Romy Soekarno Nikah Lagi, Intip Kekayaan Mantan Suami Donna Harun yang Capai Rp14 Miliar Tanpa Utang
-
Dari Jakarta ke Coachella, Gimana Sih Cara NIKI Akhirnya Bisa Mendunia?
-
Sabrina Carpenter, Justin Bieber, Karol G Jadi Headliners Coachella 2026
-
Jeje Soekarno Kerja Apa? Pengeluaran Per Bulan Capai Rp450 Juta
-
Penuh Kharisma! ENHYPEN Usung Nuansa Coachella di Weverse Con Festival 2025
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
David Beckham Dianugerahi Gelar Kebangsawanan Sir dari Raja Charles III
-
Tahu Konflik di Rumah Tangga, Adik Bersaksi di Sidang Cerai Andre Taulany
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Bukan Penyanyi, Yura Yunita Dulunya Bercita-cita Jadi Analis Kimia
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran