Suara.com - Kasus video parodi Andhika Kangen Band yang dilakukan oleh Tri Suaka dan Zinidin Zidan malah berbuntut panjang. Usai Tri dan Zinidin dikecam oleh banyak pihak termasuk Andhika sendiri, muncul kasus baru dimana seorang komposer serta musisi asal tanah Minang, Erwin Agam yang melayangkan somasi terhadap keduanya.
Bukan tanpa alasan, Erwin sendiri mengaku bahwa Tri dan Zinidin sudah membuat cover lagu milik Erwin yang berjudul "Emas Hantaran" tanpa seizinnya. Setelah diselidiki, beberapa lagu yang dicover oleh Tri dan Zinidin juga dimonetisasi oleh mereka dan membuat Erwin serta pihaknya berang.
Lalu, siapa sebenarnya Erwin Agam? Simak profilnya.
1. Komposer dan Musisi asal Minang
Dari namanya saja, kita sudah bisa tahu bahwa musisi ini berasal dari tanah Minangkabau, Sumatra Barat. Erwin yang merupakan seorang musisi sekaligus komposer ini sering membuat lagu-lagu dengan genre melayu khas Minang lengkap dengan video klip seperti lagu Minang lainnya.
2. Aktif di media sosial
Aktif sebagai musisi dan komposer membuatnya sering mengunggah video musiknya di kanal Youtube miliknya. Tak sembarangan, Erwin bahkan memiliki 3 akun Youtube sekaligus masing-masing bernama Dubai Musicline, Minangswara, dan Indoswara Music Digital. Semua kanal Youtube itupun mendapatkan banyak subscribers dan total mencapai lebih dari 1,2 juta subscribers. Erwin juga mempunya kurang lebih 14 ribu followers di Instagramnya. Ia juga kerap kali mengunggah karya miliknya dan beberapa aksinya menyanyi sambil bermain gitar.
3. Alumni SMK
Diketahui, Erwin Agam merupakan alumni dari SMKN 1 Bukittinggi, Sumatera Barat. Riwayat pendidikannya ini terlihat di halaman Facebook miliknya yang bernama Erwin Agam dan kerap kali memposting ulang karya karya lagunya untuk dipromosikan di Facebook.
Baca Juga: Ariel NOAH Ternyata Pernah Peringatkan Musisi Cover, Publik Auto Sentil Tri Suaka dan Zinidin Zidan
4. Lagu ciptaannya viral
Beberapa lagu karyanya seperti Emas Hantaran, Ikhlaskan Ku Pergi, serta Banda Lah Kariang sempat viral di media sosial lantaran lagunya yang sering diputarkan di berbagai media dan banyak orang yang menyukainya. Lagu dengan genre melayu Minang ini juga banyak diminati terutama anak-anak muda penggemar genre Melayu.
5. Somasi Tri Suaka dan Zinidin Zidan
Erwin yang mengaku geram dengan aksi cover lagu tanpa izin oleh Tri Suaka dan Zinidin Zidan membuatnya harus melayangkan somasi terhadap keduanya. Selain karena Tri dan Zinidin tidak bertanya soal izin cover lagu kepadanya, Erwin juga berang karena keduanya malah memonetisasi lagu cover mereka yang diunggah di kanal YouTube.
Kontributor : Dea Nabila
Berita Terkait
-
Video Ariel NOAH Ingatkan Penyanyi Cover soal Hak Cipta, Publik Singgung Tri Suaka dan Zidan
-
Andika Kangen Band Sentil Musisi Cover: Yang Bikin Lagu Itu Sampai Begadang
-
Ariel NOAH Ternyata Pernah Peringatkan Musisi Cover, Publik Auto Sentil Tri Suaka dan Zinidin Zidan
-
Merembet! Tri Suaka dan Zidan Digugat Karena Cover Lagu Erwin Agam
-
Buntut Cover Lagu Tanpa Izin, Tri Suaka dan Zidan Disomasi Rp10 Miliar: Pembelajaran!
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik