Suara.com - Pernikahan Arya Saloka dan Putri Anne diterpa rumor kurang sedap baru-baru ini. Beredar gosip Arya Saloka menjalin kasih dengan lawan mainnya di sinetron "Ikatan Cinta", Amanda Manopo.
Rumor tersebut muncul setelah video Arya Saloka diduga mesra dengan Amanda Manopo jadi viral di media sosial. Momen tersebut disebut-sebut bukan berasal dari proses syuting "Ikatan Cinta".
Seolah menepis kabar tersebut, Putri Anne tetap terlihat mesra dan kompak ketika foto bersama Arya Saloka dan sang putra.
Foto yang diunggah oleh akun Instagram @d_she17 itu memperlihatkan Putri Anne dan Arya Saloka sedang berkumpul bareng keluarga besar. Bahkan Putri Anne juga mengambil foto bertiga dengan keluarga kecilnya.
Senyum merekah menghiasi wajah Putri Anne dan Arya saat foto bareng. Keluarga mereka terlihat begitu harmonis.
Melihat kolom komentar, fans merasa lega karena Putri Anne masih akur dengan Arya Saloka meski diterpa gosip tak sedap.
"Alhamdulillah, masya Allah langgeng sampai maut memisahkan," tulis netizen. "MasyaAllah semoga Allah selalu. melindungi mereka aamiin," sahut lainnya.
"Ya Allah lindungilah pernikahan mamaw dan baba dari pelakor," timpal netizen. "Semoga selalu dijauhkan dari pelakor ya kak Anne dan mas Arya," pungkas lainnya.
Seperti diketahui, nama Arya Saloka melejit berkat membintangi sinetron "Ikatan Cinta" dengan Amanda Manopo. Chemistry yang mereka bangun dipuji sangat kuat.
Baca Juga: Denise Chariesta Komentari Video Viral Pemain Ikatan Cinta, Sebut Amanda Manopo Pelakor
Sayangnya hal itu berimbas kepada kehidupan pribadi Arya dan sang istri. Banyak fans fanatik "Ikatan Cinta" yang mendoakan mereka berpisah agar Arya bisa bersatu dengan Amanda Manopo.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
-
5 Konten Terpopuler Nessie Judge, Kini Viral Karena Kontroversi Junko Furuta
-
18 Bulan Berpisah, Kejutan Prajurit TNI Ini Bikin Anak-anaknya Nangis Histeris
-
Viral! Detik-detik Tim Rescue Damkar Turun ke Sungai Demi Evakuasi ODGJ yang Terjebak
-
Ivan Gunawan Dikecam gegara Sudah Haji tapi Bongkar Aib Sesama Artis
-
DO EXO Gabung Agensi Penuh Bintang, Siap Genjot Karier Musik hingga Akting
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor