Suara.com - Tinggal di Jerman tentu saja membuat Ragil Mahardika lebih mudah menjalani hubungan sejenis dengan Frederik Vollert. Tapi pertanyaan yang diajukan Deddy Corbuzier, mengapa mereka harus menikah?
Ragil Mahardika pun punya beberapa alasan yang membuatnya harus menikah dengan pasangannya yang asli orang Jerman. Menurut lelaki asal Medan ini, yang paling utama adalah keamanan dan keselamatan. Apalagi Ragil tak punya keluarga di Jerman.
"Orang kan setelah pacaran, fasenya menikah. Enggak harus juga sih, tapi ada kesepakatan bersama dan dia (pasangan) bilang step berikutnya adalah married," kata Ragil Mahardika di podcast Close The Door yang diasuh Deddy Corbuzier yang diunggah Sabtu (7/5/2022).
Dengan menikah, Ragil Mahardika merasa lebih aman dan nyaman. Kalau sampai terjadi apa-apa, si pasangan menjadi orang yang berhak atas segala sesuatu hal atas pasangannya tersebut.
"Di Jerman itu tipikal kalau mereka hanya tinggal serumah, dan kita kenapa-kenapa dia enggak ada hak sama sekali. Apa yang aku miliki, misal tabungan aku, kalau dia susah pada saat kami nikah ada apa-apa (pasangan berhak atas harta tersebut)," ujar Ragil Mahardika.
"Sama seperti pernikahan lain ada tanggung jawabnya. Kalau ada apa-apa yang dihubungi aku sebagai pasangannya, misalnya dari Pemerintah. Dan orangtua misalnya enggak ada lagi. Apalagi di Jerman anaknya cuma satu atau dua, sibuk masing-masing, jadi pasangan yang menggantikan," kata Ragi menambahkan.
Ragil Mahardika mengaku menikah dengan Frederik Vollert pada 2018, tak lama setelah Pemerintah Jerman mengesahkan UU LGBT di akhir 2017.
"Sebelum 2017 sebenarnya pernikahan LGBT belum diresmikan. Jadi hanya berparter, partership. Diperbolehkan tapi haknya tidak sama dengan pernikahan. Tapi setelah 2017 itu Pemerintah Jerman merombak undang-undang mereka yang dianggap sangat tua," imbuh Ragil Mahardika.
"Saat undang-undang itu diubah dan disahkan, kami nikah 2018, kami termasuk yang awal banget. Undang-undang tersebut diresmikan pada akhir Desember 2017 dan enggak lama kami nikah."
Baca Juga: Deddy Corbuzier Ketemu Ragil Mahardika: Bisa Nggak Lu Jadiin Gue Gay?
Berita Terkait
- 
            
              Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
 - 
            
              Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga
 - 
            
              Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga
 - 
            
              Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
 - 
            
              Terungkap! Alasan Livy Renata Tertawa Lepas Dengar Deddy Corbuzier Cerai: Sakit Hati Masa Lalu?
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Ini Isi Candaan Pandji Pragiwaksono yang Dianggap Hina Adat Toraja
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Dipolisikan dan Terancam Kena Sanksi Adat Imbas Hina Toraja
 - 
            
              Dari Pinterest ke Bangkok: Mengurai Jejak Digital Dugaan Perselingkuhan Hamish Daud dan Sabrina
 - 
            
              Adu Kekayaan Ruben Onsu Vs Giorgio Antonio Pacar Baru Sarwendah, Punya Banyak Bisnis
 - 
            
              Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
 - 
            
              4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Beda Latar Belakang Pendidikan Raisa Vs Sabrina Alatas, Hamish Daud Terpikat Wanita Cerdas?
 - 
            
              Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
 - 
            
              Terungkap, Ini Wasiat di Balik Keputusan Kremasi Jenazah Ayah Jerome Polin