Suara.com - Haji Faisal merespons pengakuan besannya, Doddy Sudrajat, soal dipersulit bertemu cucu mereka, Gala Sky Andriansyah.
Ditemui di tokonya di Pasar Tanah Abang, Jakarta, Kamis (19/5/2022), Haji Faisal balik mempertanyakan pihak mana yang melarang Doddy menengok Gala.
"Memang yang melarang siapa?" ujar Haji Faisal.
Haji Faisal hanya membenarkan bila dia tak memberi izin Doddy Sudrajat untuk membawa Gala Sky Andriansyah meninggalkan kediaman mereka.
"Kalau diajak main ya iya lah, nggak mau saya kalau itu," kata mertua Vanessa Angel ini.
"Itu harus ada keputusan dari kami, kan biar bagaimana pun sekarang tanggung jawabnya di saya. Kan keputusan pengadilan kemarin hak asuhnya ke saya, walaupun belum inkracht," ujarnya lagi.
Namun saat kembali berbicara tentang keluhan Doddy Sudrajat yang tidak bisa bertemu lagi dengan Gala Sky Andriansyah, ia mengaku tidak pernah dihubungi sang besan.
"Nggak kok, nggak ada," ucap Haji Faisal.
Doddy Sudrajat sebelumnya mengeluhkan soal minimnya akses bertemu Gala Sky Andriansyah. Bahkan saat perayaan Idul Fitri, ia mengaku tak bisa bertemu cucunya itu.
"Yang saya dengar, takut kalau Gala diambil, saya ajak main keluar gitu, katanya takut rambutnya diambil untuk tes DNA," kata Doddy.
Baca Juga: Doddy Sudrajat Tak Perlu Risau, Haji Faisal Tegaskan Tak Selamanya Tinggal di Rumah Gala
Meski sempat diberi waktu bertemu Gala Sky Andriansyah oleh Haji Faisal, Doddy Sudrajat merasa momen pertemuan mereka belum cukup.
"Kan juga sebatas itu saja, nggak bisa bawa Gala main," ucapnya.
Berita Terkait
-
Dituding Abaikan Gala Sky, Fuji: Keluargaku Happy, Kamu Gak Diajak
-
Dituduh Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Dibanding Sama Gala, Fuji Beri Balasan Menohok
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Uang Endorse Raib oleh Karyawan, Keluarga Ungkap Sikap Fuji: Terlalu Baik
-
Dewi Zuhriati Bongkar Ulah Mantan Karyawan Fuji, Punya Grup Khusus untuk Jelekkan Sang Anak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Belum Tayang, Film Na Willa Karya Ryan Adriandhy Diserang Buzzer Danur
-
5 Prediksi Nominasi Best Actress Oscar 2026, Bersaing Ketat!
-
Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? Diklaim Drama Religi yang Tak Lebay
-
5 Fakta Menarik Drakor No Tail to Tell yang Dibintangi Kim Hye Yoon
-
Bikin Panik, Pevita Pearce Salah Sangka Bunyi Token Listrik Dikira Bom
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Pacaran Beneran, Jerome Kurnia Ngaku Baru Ciuman dengan Nadya Arina demi Film Penerbangan Terakhir
-
Keluarga Umay Shahab Kuasai Sinemaku Pictures, Alasan Prilly Latuconsina Pamit?
-
The Equalizer 2: Ketika Masa Lalu Menjemput di Tengah Badai Mematikan, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis dan Fakta Menarik In Your Radiant Season, Kisah Cinta Lee Sung Kyung dan Chae Jong Hyeop