Suara.com - Anak perempuan komedian Sule, Putri Delina belum lama ini merayakan ulang tahunnya yang ke-21. Pesta ulang tahunnya pun digelar secara mewah.
Adik kandung Rizky Febian itu seharusnya berlangsung pada 29 April lalu. namun ditunda sehingga bisa dirayakan bareng sang adik, Rizwan Fadilah. Putra Sule tersebut merayakan ulang tahunnya yang ke-15 pada Senin (16/5/2022) lalu.
Setelah menggelar pesta ulang tahun, Putri Delina membuat konten membuka kado ulang tahun dari teman-temannya yang hadir di acara tersebut.
Penasaran kado apa saja yang diterima Putri Delina? Berikut rangkumannya:
1. Teman Putri Delina yang bernama Nazwa jauh-jauh datang dari Bandung untuk datang ke pesta dan memberikan kado. Mulai dari kue, tumbler, buku harian, hingga pulpen terungkap berada di dalam kotak kado Nazwa.
2. Putri Delina juga kegirangan saat mendapat hadiah berupa sandal yang bisa dihias pernak-pernik menggemaskan. Meski tanpa dibungkus, Putri tampak senang menerima sandal yang merupakan barang favoritnya itu.
3. Bunga edelweis juga dipersembahkan teman Putri Delina. Salah satunya berada di dalam toples dengan tambahan foto Putri Delina dan lampu yang bisa menyala apabila tutupnya dibuka. Unik ya!
4. Senyum Putri Delina semakin semringah ketika melihat kamera polaroid berada di dalam salah satu kado dari temannya yang bernama Tiara. Sebab Putri Delina rupanya telah berencana membeli kamera jenis tersebut.
5. Sebuah lipstik dari merek Dior juga diberikan untuk Putri Delina. Anak kedua Sule tersebut mengaku tidak pernah membeli lipstik dari merek kenamaan dunia itu sehingga tampak kaget sekaligus senang. Ia ternyata lebih suka membeli merek lokal dengan harga yang lebih terjangkau.
Baca Juga: Raffi Ahmad Yakin Rizky Febian Bakal Memperistri Mahalini, Warganet Ramai Mengamini: Semoga Mualaf
Itu dia sederet momen Putri Delina buka kado ultah, seru ya! Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Rayakan Ulang Tahun ke-114, Benelli Motor Ungkap Capaian Positif 2025 di Indonesia
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Tanding Padel dengan Azizah Salsha, Jeffry Reksa dan Putri Delina Ngaku Disoraki "Anjing"
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul