Suara.com - Drama Welcome to Wedding Hell belum tamat salah satu bintangnya, Lee Yeon Hee sudah mendapat tawaran bermain drama baru berjudul Race.
Saking penasaran dengan Race banyak para penggemar Korea mencari tahu fakta-fakta dari drama tersebut.
Dilansir Soompi kemarin, Selain Lee Yeon Hee ada juga artis lain seperti Hong Jong Hyun, Moon So Ri, dan Yunho TVXQ yang kabarnya akan membintangi drama baru bertajuk Race (judul literal).
Drama Race merupakan drama perkantoran romantis baru yang ditulis oleh penulis skenario Kim Ru Ri dari Hyena. Penasaran dengan fakta Race yang berencana menggaet Yunho TVXQ cs ini, yuk langsung saja kepoin ulasannya di bawah ini.
Simak jalan cerita serta fakta peran yang ditawarkan ke mereka seperti dilansir dari Soompi dan berbagai sumber lainnya.
1. Cerita Race Karya Penulis Drakor Hits Hyena
Dilansir Soompi, OSEN melaporkan bahwa Lee Yeon Hee dan Hong Jong Hyun secara positif meninjau tawaran untuk membintangi drama Race (judul literal) karya penulis skenario Kim Ru Ri dari Hyena. Hyena merupakan drama hits tahun 2020 yang dibintangi oleh Kim Hye Soo dan Joo Ji Hoon.
Tidak hanya mereka berdua, YTN juga melaporkan bahwa Moon So Ri juga menerima tawaran untuk drama tersebut dan sedang meninjau secara positif. Begitu juga Sports Chosun yang mengungkap bahwa Yunho kemungkinan akan bergabung dengan drama Race sebagai salah satu pemeran utama.
Race merupakan drama yang menangkap kisah orang-orang yang berlomba untuk berjuang hidup di era digital di mana segalanya berubah dengan cepat. Drama ini berpusat di sekitar kehidupan kantor dan kisah asmara Park Yoon Jo (Lee Yeon Hee) dan Ryu Jae Min (Hong Jong Hyun).
Baca Juga: Yunho TVXQ dan Lee Yeon Hee Siap Beradu Akting di Drama Terbaru Berjudul Race
2. Karakter yang Ditawarkan ke Lee Yeon Hee
Lee Yeon Hee sedang dalam pembicaraan untuk berperan sebagai Park Yoon Jo. Dia adalah seorang wanita yang lahir pada tahun 1990 dan berusaha menghadapi kenyataan hidup meskipun tidak memiliki latar belakang keluarga atau pendidikan yang istimewa.
Lee Yeon Hee saat ini sedang membintangi drama Welcome to Wedding Hell bersama Lee Jin Wook di Netflix. Sebelumnya dia membintangi drama The Package tahun 2017, The Game: Towards Zero tahun 2020, dan lainnya.
3. Karakter yang Dipertimbangkan Hong Jong Hyun
Hong Jong Hyun ditawari peran Ryu Jae Min. Dia merupakan pria kelahiran 1990 yang ingin menciptakan dunia yang adil dan berjalan baik, namun tidak ada harapan bagi perusahaannya untuk melakukannya.
Hong Jong Hyun juga sudah dikonfirmasi menjadi pemeran utama di drama baru berjudul Ants Are Burning. Ini akan menjadi drama barunya setelah Mother of Mine dan My Absolute Boyfriend tahun 2019 lalu.
Berita Terkait
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Hong Jong Hyun, Terbaru What Comes after Love
-
Kabar Baik! Lee Yeon Hee Melahirkan Anak Pertama dengan Selamat
-
Lee Yeon Hee Umumkan Kabar Hamil, Siap Sambut Anak Pertama pada September Tahun Ini
-
Serba-serbi Konser TVXQ, Ucapkan Lebaran hingga Tampil Menggemaskan Pakai Bando
-
TVXQ Bahas Lebaran di Konser, Fans: Minta THR Bang!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings