Ini merupakan drama baru Seo Hyun Woo setelah Flower of Evil tahun 2020. Tahun 2022 ini, dia juga membintangi film Love and Leashes dan Honest Candidate 2.
5. Karakter Joo Hyun Young
Joo Hyun Young akan berperan sebagai manajer pemula bernama So Hyun Joo. Dia memang punya keinginan untuk bergabung dengan industri hiburan sejak masih muda dan akhirnya berhasil meniti karier di Seoul.
Meskipun dia belum terbiasa dengan pekerjaan tersebut dan membuat beberapa kesalahan, So Hyun Joo berhasil tumbuh menjadi manajer profesional. Hal ini karena dia berjiwa muda, berpikiran terbuka, serta punya kesabaran dan rasa tanggung jawab. Joo Hyun Young sebelumnya pernah membintangi Best Mistake dan juga akan bergabung dengan drama baru Extraordinary Attorney Woo.
Itu dia fakta Call My Agent, remake Korea dari serial Prancis yang dibintangi oleh Lee Seo Jin, Kwak Sun Young, Seo Hyun Woo, dan Joo Hyun Young. Drama Korea ini akan tayang perdana pada paruh kedua tahun ini di tvN. Tunggu kabar selanjutnya ya!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an
-
Jeno dan Jaemin NCT Comeback Sebagai Aktor di Drama Wind Up, Tayang 2026!
-
Sinopsis Dear X, Ungkap Sisi Kelam Artis yang Tersembunyi
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Hamish Daud Berduka Kakeknya Meninggal, Ternyata Seorang Veteran Perang Dunia II
-
Yudo Sadewa Geram Dituduh Hidup dari Uang Negara, Tegaskan Sumber Kekayaannya dari Aset Kripto
-
Manajer Artis ini Diduga Sentil Hubungan Erika Carlina dan DJ Bravy Setingan
-
Tasya Farasya Resmi Menjanda
-
Klaim Bukan Carmuk atau Menjilat, Mayangsari Bersyukur Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
Anak Kini Cetak Prestasi Akademik, Dulu Limbad Disorot karena Konflik Istri Pertama dan Kedua
-
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Tak Buat Video Klarifikasi Perceraian, Sindir Pakar Ekspresi
-
Soroti Kasus Gus Elham, Richard Lee Minta Orangtua Waspadai Predator Berkedok Agama
-
Menurut Deolipa Yumara, Kasus Vadel Badjideh Termasuk Pembunuhan: Hukumannya Berat
-
Piyu Padi: Minta Izin Nyanyikan Lagu Ada di UU Hak Cipta Baru, Bukan Gimik