Suara.com - Ruben Onsu baru saja mengunggah foto bersama Raffi Ahmad, Masayu Anastasia hingga Haji Faisal. Namun kondisinya justru membuat khawatir.
Wajah Ruben Onsu terlihat berbeda dari beberapa rekan di foto. Suami Sarwendah itu terlihat pucat meski senyum merekah di wajah.
"Live (acara) Ketawa itu Berkah," tulis Ruben Onsu di Instagram pada Senin (12/6/2022).
Warganet yang melihat postingan Ruben Onsu, langsung fokus pada wajah ayah tiga anak ini. Mereka bertanya adakah sakit yang diderita hingga terlihat pucat.
"Ka Ruben pucat banget," kata @chayra4702.
"Ruben, are you okay? Kok pucat banget? Coba istirahat dulu sampai benar-benar pulih," sahut @m.tina1002.
"Ko Ruben, beda banget mukanya. Panjang umur dan sehat selalu ya," ucap @evha_v.
Sebelum mengunggah foto ini, Ruben Onsu dilarikan ke rumah sakit. Ia bahkan harus menjalani perawatan di ICU dan membutuhkan darah saat itu.
Sarwendah mengatakan, tekanan darah Ruben Onsu rendah. Ia menduga suaminya terlalu lelah saat bekerja.
Baca Juga: "Dipalak" Raffi Ahmad dan Ruben Onsu, Anwar Sanjaya Keluarkan Uang Rp 11 Juta buat Makan
"Sangat mengejutkan ya, kita juga kaget, ya mungkin karena ayah kelelahan," kata Sarwendah di kanal YouTube The Onsu yang diunggah Sabtu (4/6/2022).
Berita Terkait
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Hotman Paris Sering Dorong Pidanakan Orang, Raffi Ahmad Menolak
-
Tak Bisa Hadir di Pernikahan Fahmi Bo, Raffi Ahmad Janji Kirim Hadiah
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Dituduh Pakai Gelang Couple dan Umrah Bareng Inara Rusli, Insanul Fahmi: Demi Allah..
-
5 Serial Netflix Terpopuler Sepanjang Masa, Stranger Things Segera Tamat
-
Berani Laporkan Inara Rusli ke Polisi, Ternyata Wardatina Mawa Punya Backingan yang Tak Main-Main
-
5 Film Indonesia Raih Penonton Terbanyak di Hari Pertama Penayangan Sepanjang 2025
-
Sinopsis We Bury The Dead, Daisy Ridley Hadapi Zombie Jenis Baru
-
Rekomendasi Film Indonesia Genre Sci-fi di Netflix, Ceritanya Unik-Unik
-
Tahu Kabar Inara Rusli Dinikahi Pria Beristri Bukan Hoaks, Eva Manurung Ibu Virgoun Kejang-Kejang
-
Hotel Danau Toba Penuh Konflik Warisan, Diangkat ke Film Drama Komedi
-
Dipersatukan dengan Amanda Manopo, Kenny Austin Bocorkan Perannya di Series Paylater 2
-
7 Film Anime Masuk Daftar Eligible Oscars 2026