Suara.com - Nathalie Holscher curhat ke Paula Verhoeven soal alasannya bercerai dari Sule. Meski tak menjelaskan detailnya, Nathalie akui takut kena mental jika terus bertahan di rumah tersebut.
Melansir dari YouTube Baim Paula, Nathalie Holscher menjelaskan hal yang memicu keputusannya untuk mantap menggugat cerai Sule.
"Daripada aku kena mental kan kak, (mental kenapa-kenapa), kalau aku lebih memilih bahagia kak," kata Nathalie Holscher menjawab pertanyaan Paula Verhoeven.
Nathalie Holscher mengisyaratkan batinnya sudah cukup tertekan bertahan di keluarga tersebut. Oleh karena itu, pergi dari rumah dan memilih berpisah adalah keputusan terbaik.
"Kita kan manusia beda-beda kak, ada yang mau digimana-gimanain kuat, batinnya kuat, 'ya sudah mau gimanapun gue udah nikah, ya sudahlah gue diapa-apain enggak apa-apa deh'. Tapi kalau aku, kita hidup itu harus bahagia," ucap Nathalie panjang lebar.
Merasa rumah tangganya sudah tak membuatnya bahagia, Nathalie Holscher memilih cerai. Sebab, bahagia itu pilihan masing-masing.
"Kalau misalnya dilanjut sudah tidak bisa, ya apa boleh buat, cuma yang paling penting, selama kita hidup kita harus bahagia," imbuh Nathalie Holscher.
Nathalie Holscher pun enggan membahas detail soal rumah tangganya. Perempuan 29 tahun ini memilih membiarkan masyarakat tahu permukaan luarnya saja.
"Kalau masalah dapur aku enggak perlu cerita-cerita ke orang sih kak, apa yang sebenarnya terjadi gitu," tutur Nathalie Holscher.
Baca Juga: Nathalie Holscher Tanggapi Dugaan Putri Delina Risih Adik-adiknya Tinggal di Rumah Sule
"Jadi yang seperti orang-orang lihat saja, aku ya sudah selesai, masa lalu biarlah berlalu," kata Nathalie Holshcer.
Nathalie Holscher telah menggugat cerai Sule ke Pengadilan Agama Cikarang pada 3 Juli 2022. Pernikahan yang berlangsung sejak November 2020 itu terancam kandas usai Nathalie pergi dari rumah.
Berita Terkait
-
Teddy Pardiyana Minta Legalitas Warisan Demi Sekolah Bintang, Sule Heran: Pakai Dokumen Ahli Waris?
-
Momen Percakapan Nathalie Holscher dengan Sosok Pria Saat Live Jadi Sorotan, Begini Faktanya
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
-
Kompetensinya Diragukan Sebagai Juri Indonesian Idol, Soleh Solihun: Tentu Saja Saya Tidak Peduli
-
Bukan Cuma Jakarta, Lisa Blackpink Bakal Beraksi di Bekasi dan Depok untuk Film Extraction: Tygo
-
Klarifikasi Melki Bajaj Soal Dugaan Investasi Bodong: Bukan Pengelola, Hanya Model Iklan
-
Abun Sungkar Panik Syuting Bareng Living Legend di Film Titip Bunda di Surga-Mu
-
Sadar Lututnya Tak Kuat Lagi di Usia 50 Tahun, Maia Estianty Ogah Punya Rumah Tingkat
-
Gisel Jadi Korban Love Bombing, Langsung Pergi Begitu Sadar
-
Reza Arap Janji Wujudkan Impian Lula Lahfah: Enggak Ada Waktu Sedih
-
'Capek Banget!' Deddy Mizwar Isyaratkan Mundur dari Para Pencari Tuhan setelah 25 Tahun
-
Lama Tak Terdengar, Hana Eks Gugudan Jalani Profesi Baru sebagai Pramugari