Suara.com - Jeffry Reksa membela sang kekasih, Putri Delina, dari komentar jahat warganet. Bersama Rizwan Fadilah alias Njan, Jeffry minta warganet agar tidak sering-sering berkomentar jahat.
Anak-anak Sule belakangan menjadi sorotan setelah Nathalie Holscher resmi menggugat cerai ayah mereka. Jeffry Reksa kekasih Putri Delina pun tak luput dari perhatian.
Dalam vlog barunya, Jeffry Reksa membela sang kekasih dari jempol jahat warganet yang menudingnya sebagai penyebab keretakan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher.
Sindiran pada warganet berawal dari Putri Delina yang mengaku sakit perut dan maunya dimanja terus, menurut Jeffry Reksa.
Rizwan tiba-tiba memberi saran pada warganet agar jangan suka berasumsi atau berspekulasi.
"Jadi buat netizen, mulutnya jangan jahat-jahat ya," kata Jeffry Reksa melanjutkan saran Rizwan.
Putri Delina meluruskan bahwa kondisinya tidak berhubungan dengan komentar jahat warganet karena dia mengaku bodo amat.
"Sebenarnya aku seperti ini bukan karena netizen atau apapun. Itu karena aku bodo amat, aku enggak baca sama sekali," ucap anak kedua Sule itu.
Jeffry Reksa dan Rizwan kembali mengolok-olok warganet dengan minta mereka untuk mengurangi asumsi atau spekulasi.
Baca Juga: Klarifikasi soal Acuhkan Adik, Jawaban Rizwan Fadilah Dianggap Terlalu Sombong
Alih-alih memuji sikap Jeffry Reksa yang membela sang kekasih, warganet justru menghujat selebgram muda tersebut. Rizwan juga ikut dihujat.
"Lemes laki dua nih sok iye cakep kagak," komentar akun @trifth***
"Lebih baik Njan ngikutin abang lo deh. Diem, daripada ikut-ikutan PutDel," tulis akun @inna***.
"Boikot aja sekeluarga," ujar akun @wulan***.
Warganet juga mempermasalahkan sikap Putri Delina yang tak keberatan dipegang-pegang Jeffry Reksa padahal bukan muhrim. Keduanya juga beda agama, membuat warganet semakin nyinyir pada pasangan ini.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!
-
Di Balik Hobi Rizwan Main Game, Sule Melihat Sisi Positif yang Tak Terduga
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Tanding Padel dengan Azizah Salsha, Jeffry Reksa dan Putri Delina Ngaku Disoraki "Anjing"
-
Sule Siapkan Jatah Warisan Meski Anak-anaknya Sudah Mapan: Harta Cuma Titipan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV