Suara.com - Film terbaru dari serial Dragon Ball berjudul "Dragon Ball Super: Super Hero" akan segera tayang pada tanggal 26 Agustus 2022. Aksi Goku dkk. akan kembalI memanjakan para penggemar anime legendaris ini, setelah sekian tahun lamanya serial ini tidak mengeluarkan flm terbaru.
Bukan hanya aksi mereka yang ditunggu, namun juga aksi para pengisi suara yang sudah ada sejak awal Dragon Ball booming hingga saat ini.
Lalu, siapa saja yang mengisi suara di film "Dragon Ball Super: Super Hero" ini? Simak inilah fakta selengkapnya.
- Masako Nozawa (Berperan sebagai Goku)
- Hiroshi Kamiya (Berperan sebagai Gamma 1)
- Mamoru Miyano (Berperan sebagai Gamma 2)
- Kensuke Ota (Berperan sebagai Magenta)
- Bin Shimada (Berperan sebagai Broly)
- Aya Hirano (Berperan sebagai Dende)
- Aya Hisaka (Berperan sebagai Bulma)
- Mayumi Tanaka (Berperan sebagai Krilin)
- Miyu Ironi (Berperan sebagai Dr. Hedo)
- Toshio Furukawa (Berperan sebagai Piccolo)
- Ryo Horikawa (Berperan sebagai Vegeta)
- Ryouta Takeuchi (Berperan sebagai Carmine)
- Takeshi Kusao (Berperan sebagai Trunks)
Produksi "Dragon Ball Super: Super Hero" dimulai sebelum rilis "Dragon Ball Super: Broly". Film "Dragon Ball Super: Super Hero" ini adalah film pertama dalam serial Dragon ball yang sebagian besar diproduksi dalam CGI.
Selain itu, film ini juga melibatkan peran besar produsee Akira Toriyama yang memberikan konsep dan desain karakter asli.
Untuk membedakan film dari film sebelumnya, Piccolo dan Gohan dijadikan protagonis (berlawanan dengan Goku dan Vegeta). Sedangkan Tentara Pita Merah dibawa kembali sebagai penjahat.
Toriyama secara pribadi merancang karakter Tentara Pita Merah lengkap beserta kendaraan mereka. Kodama menjelaskan narasi tersebut akan mengeksplorasi lebih jauh drama manusia, terutama gagasan tentang Gohan sebagai seorang pejuang dan seorang sarjana pada saat yang sama.
Toriyama juga mengatakan bahwa dia ingin plot untuk fokus pada hubungan Gohan-Piccolo, mengingat Piccolo memotivasi Gohan untuk bertarung lebih dari ayahnya, Goku.
Film ini didistribusikan di Jepang oleh Toei Company. Sedangkan untuk penayangan di luar Jepang didistribusikan oleh Crunchyroll bersama dengan Sony Pictures Entertainment.
Baca Juga: 5 Anime yang Populer Tahun 90-an, Menontonnya Bikin Nostalgia
Sementara itu khusus Amerika Utara, penayangan film "Dragon Ball Super: Super Hero" akan dirilis terpisah sesuai tanggal yang disepakati.
"Dragon Ball Super: Super Hero" akan segera dirilis di bioskop seluruh dunia pada bulan Agustus dan September 2022.
Film ini juga akan menjadi film Dragon Ball pertama yang didistribusikan di bawah merek Crunchyroll, setelah Sony Pictures mengakuisisi Crunchyroll pada tahun 2021 dan menggabungkannya dengan Funimation.
Kontributor : Dea Nabila
Berita Terkait
-
5 Anime yang Populer Tahun 90-an, Menontonnya Bikin Nostalgia
-
Si Kucing Menggemaskan Garfield Siap Tayang di Bioskop Februari 2024
-
Bukan Rekaman, Inilah Sosok Pengisi Suara di Kereta Api, Videonya Ditonton 20 Juta Kali
-
7 Karakter Anime yang Menyaingi Kebodohan Luffy, No.4 Valid
-
Ada-Ada Saja! 5 Karakter Anime yang Baik Ini Ternyata Punya Sifat Genit
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Adly Fairuz Dicap Cowok Redflag, Dugaan Penyebab Digugat Cerai Angbeen Rishi Terendus
-
Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
-
5 Konten Terpopuler Nessie Judge, Kini Viral Karena Kontroversi Junko Furuta
-
18 Bulan Berpisah, Kejutan Prajurit TNI Ini Bikin Anak-anaknya Nangis Histeris
-
Viral! Detik-detik Tim Rescue Damkar Turun ke Sungai Demi Evakuasi ODGJ yang Terjebak
-
Ivan Gunawan Dikecam gegara Sudah Haji tapi Bongkar Aib Sesama Artis
-
DO EXO Gabung Agensi Penuh Bintang, Siap Genjot Karier Musik hingga Akting
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan