4. Sekolah agama sejak kecil
UAS juga membagikan kisahnya yang telah disekolahkan oleh keluarganya sejak masih kecil di sekolah berbasis agama. Hal inilah yang membuatnya akhirnya memilih berprofesi sebagai pendakwah.
"Kata kakek saya, cucuku banyak, tapi khusus yang ini (Ustadz Abdul Somad) dia musti sekolah agama. Maka saya dari kecil sekolah saya bukan sekolah umum, sekolah agama," ungkap UAS.
Ia juga menambahkan bahwa sejak kecil Al Quran telah menjadi "temannya" hingga dapat menghantarkannya melanjutkan kuliah di Kairo, Mesir.
"Dari kecil saya memang sudah di-setting untuk jadi orang yang belajar agama," sambungnya.
5. Sebut dirinya bukan ustadz jadi-jadian
Tak hanya menjelaskan soal masa kecilnya, UAS juga menyinggung soal banyaknya artis atau publik figur yang tiba-tiba jadi ustadz "jadi-jadian" hanya karena satu dua hal yang berkaitan dengan agama.
"Saya bukan ustadz jadi-jadian, jadi bukan misalnya ikutnya foto model, lalu kemudian karena bisa ngomong, lalu mendadak jadi ustadz," ujarnya.
6. Tak tertarik di politik
Baca Juga: Singapura Tarik Produk Kecap dan Saus Sambal dari Indonesia karena Kandungan Alergen
Kemunculan UAS saat masa kampanye Pilpres 2019 lalu bersama mantan calon Presiden Prabowo Subianto sempat menjadi viral. Banyak warganet yang juga berkomentar bahwa adanya isu UAS akan ikut terjun ke dunia politik.
Namun kabar ini dikonfirmasi oleh UAS, begitu sapaannya yang mengaku tak tertarik di politik.
"Makanya ketika ada orang khawatir, 'Ini jangan-jangan mau masuk politik'. Saya tekankan, 'Saya sampai mati jadi Ustaz'," tandas UAS.
Kontributor : Dea Nabila
Tag
Berita Terkait
-
Singapura Tarik Produk Kecap dan Saus Sambal dari Indonesia karena Kandungan Alergen
-
Mencegah Zina dan Penyakit HIV, Quraish Shihab Terangkan Solusinya
-
Salmafina Bahas Masa Lalu, Singgung Isu Diceraikan Taqy Malik gegara Celana Ketat
-
Ungkit Masa Lalu Dengan Taqy Malik, Salmafina Sunan Sebut Dulu Belum Siap
-
Foto di Singapura Bareng Nana Mirdad, Transformasi Tubuh Mikha Tambayong Jadi Sorotan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
5 Kontroversi Nessie Judge, Terbaru Pakai Foto Korban Pembunuhan Junko Furuta Jadi Properti Konten
-
Dituduh NPD Usai Cerai dari Paula Verhoeven, Baim Wong Jalani Tes Kejiwaan: Ada 520 Pertanyaan
-
Bikin Penasaran, Siapa Milea atau Ancika yang Akan Dampingi Ariel NOAH di Film Dilan?
-
Komika Musdalifah Basri Geram, Sertifikat Rumah Orang Tuanya Digadai Om Sebesar Rp500 Juta
-
Ardit Erwandha Ungkap Makna Dibalik Perannya di Film Pesugihan Sate Gagak
-
Apa Kabar Diana Pungky? Pemain Jinny Oh Jinny yang Awet Muda di Usia 51 Tahun
-
Nessie Judge Minta Maaf karena Pajang Foto Junko Furuta di Konten bareng NCT Dream
-
Inara Rusli Bongkar Aturan Ketat Co-parenting dengan Virgoun
-
Deddy Corbuzier Kecam Kekerasan Terhadap Orang di Masjid
-
Denada Ungkap Cibiran Terkeji Selama Berkarier di Dunia Hiburan, Singgung Soal Anak