Suara.com - Alvin Faiz baru saja dikukuhkan menjadi Ketua Pembina Yayasan Az-Zikra. Penetapan ini tidak lama setelah Haji Eteng Ahmad Salam, salah satu dewan pembina meninggal dunia pada 7 September 2022.
Penetapan Alvin Faiz sebagai pemimpin Az-Zikra dipertanyakan Hanny Kristianto dari Mualaf Center Az-Zikra. Menurutnya, sosok yang pantas bukanlah anak sulung dari almarhum Ustaz Arifin Ilham tersebut.
"Jenazah belum juga dimakamkan, tiba-tiba Alvin jadi ketua Pembina Yayasan Az-Zikra? Kami bersaksi, wasiat murabbi, yang meneruskan perjuangan menjadi Ketua Pembina adalah Muhammad Abdul Syukur Yusuf sesuai SK Dewan," kata Hanny Kristianto di Instagram.
Hanny Kristianto juga menyoroti perubahan yang terjadi pada Az-Zikra. Menurutnya, sepeninggal Ustaz Arifin Ilham, pondok pesantren itu di ambang kehancuran.
"Terjadi maksiat yang dilakukan orang dalam. Di antaranya perbuatan zina (hukumnya mati dirajam), fitnah kepada keluarga ulama lain," papar Hanny Kristianto.
Hanny Kristianto menambahkan, "banyak menyia-nyiakan amanah. Saya sudah buka siapa-siapa orangnya di depan ulama."
Sayangnya, postingan Harry Kristianto ini menghilang dari Instagramnya. Seseorang pun lantas bertanya, apa yang membuat kesaksian dari sahabat Larissa Chou ini raib.
"Kok dihapus postingan tentang Alvin?" tanya @hanzolah_ghazi di postingan terakhir Hanny Kristianto.
Hanny Kristianto hanya memberikan jawaban singkat dengan mengatakan, postingannya itu dilaporkan seseorang.
Baca Juga: 7 Momen Mawar AFI Umrah Bareng Larissa Chou, Terlihat Anggun Menggunakan Baju Syar'i
Meski raib, namun akun gosip @lambe_turah baru saja mengunggah postingan Hanny Kristianto soal Alvin Faiz di feed Instagramnya, Kamis (8/9/2022).
Berita Terkait
-
Tepis Isu Rumah Tangga Retak, Ikram Rosadi Unggah Momen Photobox Bareng Larissa Chou dan Anak
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
-
Ikram Rosadi Kerja Apa? Rumah Tangganya dengan Larissa Chou Jadi Sorotan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara