Ramai menjadi perbincangan belakangan ini, sebuah film yang dibintangi oleh Julia Roberts dan George Cooney. Film tersebut bertajuk Ticket to Paradise yang tayang di bioskop mulai hari ini, 30 September.
Diketahui, tidak hanya George Clooney dan Julia Roberts yang akan membintangi film tersebut, tetapi Maxime Bouttier yang merupakan aktor Indonesia akan menjadi salah satu bintang di film yang mempunyai genre komedi romantis tersebut. Hal itu pula yang menjadikan film tersebut ramai menjadi perbincangan oleh publik.
Film Ticket to Paradise ini merupakan karya Ol Parker. Secara umum, film Ticket to Paradise mengisahkan tentang dua orang tua yang baru saja bercerai, yaitu George dan Julia. Kedua pasangan tersebut melakukan perjalanan ke Bali untuk menemui putri mereka.
Sinopsis Film Ticket to Paradise
Seperti diketahui, film ini mengisahkan dua orang tua yang baru saja berpisah, George dan Julia yang melakukan perjalanan ke Bali, Indonesia.
George dan Julia pergi ke Bali setelah mengetahui bahwa putrinya, Lily, hendak menikah seorang pria lokal yang ada disana bernama Gede yang diperankan oleh Maxime Bouttier, seorang aktor ternama Indonesia.
George dan Julia sebagai orang tua menginginkan putrinya memikirkan keputusan tersebut dengan matang sebelum melangsungkan pernikahan.
Sebagai orang tua, mereka tidak ingin nasib pernikahan putri tercintanya, Lily, akan sama seperti mereka pada 25 tahun sebelumnya.
Meskipun dalam keadaan berpisah, George dan Julia memilih untuk berdamai demi putri mereka, dan memutuskan untuk pergi kembali bersama-sama.
Baca Juga: Jalan Cerita Ticket to Paradise, Tayang di Bioskop Indonesia 30 September 2022
Pada saat mereka sampai di Bali, George dan Julia kemudian menyiapkan rencana untuk menyabotase pernikahan Lily dan Gede.
Tujuan dari keduanya tidak lain adalah untuk kebaikan putrinya, mereka berharap agar putrinya tersebut tidak melakukan kesalahan yang sama seperti pernikahan mereka yang dulu.
Ajang Reuni George Clooney dan Julia Robert
Seperti diketahui bahwa George Clooney dan Julia Robert pernah bekerja sama dalam sebuah film yang berjudul Ocean’s Eleven.
Dengan adanya film Ticket to Paradise ini, menjadikan George Clooney dan Julia Robert kembali bertemu dan menjadi ajang reuni antara kedua aktor ternama tersebut.
Julia Robert Kembali Memerankan Film Komedi Romantis
Berita Terkait
-
Jalan Cerita Ticket to Paradise, Tayang di Bioskop Indonesia 30 September 2022
-
4 Hal Menarik yang Terdapat di Film Ticket To Paradise
-
Syuting Bareng, Maxime Bouttier Senang Bisa Marahi George Clooney
-
Maxime Bouttier Akui Akting dan Modelling Bukan Passion-nya: Mau Ikuti Jejak Papa Jadi Chef
-
Maxime Bouttier Bisa Main Film Bareng George Clooney dan Julia Roberts: Aku Cuma Beruntung Dipilih
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami