Suara.com - Drama Korea baru Taecyeon 2PM yaitu Blind sudah menayangkan episode barunya hari Jumat (30/9/2022). Sebelum nonton lanjutan episodenya, yuk kita kepoin dulu potret di balik layar Blind yang dijamin bikin meleleh penggemar drakor.
selain Taecyeon 2PM, drama tersebut juga dibintangi Ha Seok Jin dan Jung Eun Ji Apink. Beda dengan cerita di dramanya yang penuh ketegangan, potret di balik layar Blind justru penuh keceriaan. Blind sudah menayangkan empat episode perdananya sejauh ini dan meraih rating yang cukup memuaskan.
So, sambil nunggu episode terbarunya, yuk intip dulu potret di balik layar Blind yang diambil dari Instagram resmi tvN.
1. Ini potret Taecyeon 2PM dan Jung Eun Ji yang tersenyum manis saat konferensi pers drama beberapa waktu lalu. Seperti diketahui Blind mengangkat kisah tentang orang-orang yang menjadi korban secara tidak adil karena mereka hanya orang biasa dan pelaku yang menutup mata terhadap kebenaran.
2. Cerita yang berpusat di sekitar detektif, hakim, siswa sekolah hukum, dan juri ini juga menggandeng si ganteng Ha Seok Jin sebagai pemeran utamanya. Ha Seok Jin di sini berperan sebagai kakak dari Taecyeon 2PM yang membuat pemirsa penasaran dengan chemistry mereka.
3. Ini potret Taecyeon 2PM di balik layar Blind yang pastinya bikin meleleh penggemar drama Korea. Senyum Taecyeon terpancar sempurna, padahal karakternya sangat serius sebagai detektif bernama Ryu Sung Joon. Dia adalah detektif yang antusias dalam pekerjaannya dan tak ragu menangkap penjahat.
4. Sementara itu, Ha Seok Jin tampak serius di potret balik layar Blind ini. Ha Seok Jin berperan sebagai kakak laki-laki Ryu Sung Joon yang bernama Ryu Sung Hoon. Dia adalah seorang hakim yang jenius dan perfeksionis, serta selalu berusaha membuat penilaian yang adil.
5. Penggemar pasti setuju betapa gagah dan karismatiknya Ha Seok Jin saat memerankan hakim. Nggak heran sih, karena aktor kelahiran tahun 1982 ini memang punya akting solid dan sudah dibuktikan di drama sebelumnya seperti Drinking Solo, When I Was The Most Beautiful, A DeadbEAT's Meal dan lainnya.
Itu dia beberapa potret di balik layar Blind yang penuh keceriaan dan dijamin bikin meleleh. Kamu sudah nonton drama baru Taecyeon 2PM, Ha Seok Jin dan Jung Eun Ji ini belum? Saksikan drama Blind setiap hari Jumat dan Sabtu di tvN atau Viu. Jangan lupa nonton episode kelimanya malam ini ya. Don't miss it!
Baca Juga: Fakta Drama Korea Dream High! Berikut Sinopsis dan Pemainnya
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Saat Belanja Jadi Pengalaman, Lemomo Tawarkan Konsep Partisipatif
-
Calon Istri Bukan Artis, Ok Taecyeon Blak-blakan Soal Perasaannya Jelang Menikah
-
Resmi! Agensi 51K Umumkan Taecyeon 2PM Bakal Nikah Musim Semi Tahun 2026
-
Honda Luncurkan Skutik Bongsor Rp 30 Jutaan Dilengkapi dengan Teknologi Radar
-
Sinopsis The First Night with the Duke, Bertemu Taecyeon di Dunia Novel
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings