Suara.com - Ayu Dewi tengah menjadi perbincangan hangat. Hal ini lantaran kabar adanya perselingkuhan suaminya, Regi Datau. Kabar tersebut bermula dari ungkapan Denise Chariesta yang mengaku jadi pelakor dalam rumah tangga seorang artis.
Dalam sebuah wawancara, perempuan yang berseteru dengan seorang pengacara mengaku pernah menjadi seorang pelakor artis ternama. Tidak hanya itu dia mengaku sang artis setiap hari muncul di televisi.
Warganet pun langsung beranggapan lelaki yang dimaksud adalah Regi Datau. Pasalnya selain-selain ciri-ciri tersebut dia juga menyebut bila sang lelaki berinisial R.
Terlepas persoalan tersebut, profil Ayu Dewi banyak dicari orang. Penasaran seperti apa? Berikut ulasannya.
Profil dan Biodata Ayu Dewi
Ayu Dewi merupakan seorang artis sekaligus presenter kenamaan tanah air. Wanita kelahiran 7 September 1984 itu kini berstatus sebagai istri Regi Datau.
Selain menjadi presenter dan artis, pemilik nama lengkap Ayu Dewi Kusumawati tersebut juga berprofesi sebagai komedian. Ia juga pernah menjadi aktif sebagai salah satu penyiar radio.
Ayu merupakan alumni STIKOM LSPR, salah satu perguruan Tinggi Ilmu Komunikasi Swasta Nasional di Jakarta.
Artis yang menikah pada tahun 2012 itu kini telah dikaruniai tiga orang anak, yaitu Aqila Dewi Humairah, Mohamad Aqlan Ukasyah, dan Muhamad Aqli Ataya.
Perjalanan Karier Ayu Dewi
Ayu Dewi memulai karir di dunia hiburan dengan menjadi model dan presenter televisi. Ia pun mulai merambah ke dunia akting pada tahun 2007 dengan membintangi film 'Mereka Bilang, Saya Monyet!'.
Wanita berusia 38 tahun ini juga pernah berakting dalam film Tiran: Mati di Ranjang yang rilis pada tahun 2010 silam. Tak hanya melebarkan sayapnya ke dunia seni peran, Ayu Dewi juga pernah menjadi seorang penyiar radio di Hard Rock FM Jakarta.
Ia pun aktif menjadi presenter dalam beberapa acara televisi, mulai dari acara musik hingga Talk Show. Salah satu acara yang membesarkan namanya adalah Dahsyat, Online, Cawan, hingga Yuk Keep Smile.
Tak hanya itu, Ayu juga kerap membawakan acara penghargaan bergengsi, seperti Dahsyatnya Awards. Bahkan ia beberapa kali memenangkan nominasi dalam acara tersebut.
Ayu juga pernah menyabet nominasi Best Expressive Celebrity pada acara !nsert Awards 2015. Saat ini, ibu tiga anak tersebut juga masih aktif mondar mandir di berbagai acara televisi.
Berita Terkait
- 
            
              Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
 - 
            
              Drama Kucing Uya Kuya Makin Panas: Sherina Dipanggil Polisi, Denise Chariesta Ikut 'Nyerang'
 - 
            
              Denise Chariesta Semprot Sherina Soal Kucing Uya Kuya: Enggak Pas Banget Ngomong Gitu
 - 
            
              Meski DPR Menyebalkan, Denise Chariesta Iba Nasib Uya Kuya: Dia Korban Hoaks
 - 
            
              Denise Chariesta Bela Uya Kuya yang Rumahnya Dijarah, Netizen Curiga Ada Udang di Balik Batu?
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
 - 
            
              The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
 - 
            
              Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
 - 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika