Suara.com - Sebelum menikah dengan Lesti Kejora beberapa artis ini sempat dekat dengan Rizky Billar. Tidak diketahui persis bagaimana hubungan mereka. Namun mereka kembali disorot setelah muncul dugaan KDRT yang dilakukan Rizky Billar kepada Lesti Kjora.
Rizky Billar bahkan pernah mengakui bahwa tipe idealnya adalah perempuan berparas blasteran. Alhasil, Billar diduga menikahi Lesti hanya demi cuan dan popularitas.
Lantas siapa saja artis cantik yang dikabarkan pernah dekat dengan Rizky Billar? Berikut ulasannya.
Artis Cantik Dikabarkan Pernah Dekat dengan Rizky Billar (instagram/@vaneshaass)
Vanesha Prescilla merupakan salah satu artis cantik yang dikabarkan pernah dekat dengan Rizky Billar. Pemeran Milea dalam film Dilan 1990 itu membintangi web series berjudul 100 Days a Story of the Expert bersama Billar pada 2018. Namun Billar menegaskan bahwa mereka tidak memiliki hubungan spesial.
2. Syifa Hadju
Artis Cantik Dikabarkan Pernah Dekat dengan Rizky Billar (instagram/@syifahadjureal)
Selain Vanesha Prescilla, Syifa Hadju juga dikabarkan pernah dekat dengan Rizky Billar. Bahkan ada kabar bahwa mereka sempat berpacaran pada 2018 lalu. Kedekatan Syifa Hadju dan Rizky Billar berawal dari sinetron berjudul Ada Dua Cinta yang mereka bintangi bersama. Namun kedekatan mereka hanya sebatas lawan main.
3. Syahra Larez
Artis Cantik Dikabarkan Pernah Dekat dengan Rizky Billar (instagram/@syahralarez_new)
Saat dikabarkan dekat dengan Syifa Hadju, Rizky Billar ternyata sudah punya pacar, yakni aktris cantik Syahra Larez. Keduanya bahkan kerap mengumbar kemesraan di media sosial masing-masing. Namun hubungan mereka kandas. Syahra diketahui tengah menjalin hubungan dengan Arbani Yasiz.
4. Cut Syifa
Artis Cantik Dikabarkan Pernah Dekat dengan Rizky Billar (instagram/@cutsyifaa)
Aktris berhijab Cut Syifa juga pernah dikabarkan dekat dengan Rizky Billar. Keduanya memang berperan sebagai pasangan saat membintangi sinetron Istri-istri Akhir Zaman pada 2019. Billar dan Cut Syifa bertemu lagi di sinetron Jangan Panggil Gue Pak Haji. Inilah yang membuat mereka santer dikabarkan berpacaran.
Berita Terkait
-
4 OOTD Stylish Vanesha Prescilla yang Bikin Daily Look Auto Kece!
-
Lesti Kejora Ungkap Kebiasaan Romantis Merias Rizky Billar
-
Dicecar Rizky Billar soal Momongan, Ini Respons Harris Vriza dan Haviza Devi
-
Jadi Wartawan Dadakan, Rizky Billar Todong Harris Vriza dan Haviza Devi Soal Momongan
-
Rizky Billar Kode Ingin Punya 7 Anak, Reaksi Cerdas Lesti Kejora Kasih Restu: Kan yang Biayain Bapak
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Duduk Bareng Hailey Bieber di Acara YSL, Momen Rose BLACKPINK Dicueki Jadi Omongan
-
Marak Kasus Keracunan MBG, Gus Miftah: Programnya Super Bagus, yang Salah Dievaluasi Bukan Dihapus
-
Nikita Mirzani Tak Terima Vadel Badjideh Dihukum 9 Tahun Penjara: Selama-lamanya Lah!
-
Gaya Baru Azizah Salsha usai Resmi Menyandang Status Janda
-
Malam Ini, Foo Fighters Bakal Bawakan Lagu dari Album Debut di Konser Comeback Jakarta
-
Jadi Pelajaran Hukum Gratis, Nikita Mirzani Bersikukuh Tuduhan Pemerasan Cuma Sengketa Bisnis
-
Muak! Denny Sumargo Bakal Tayangkan Podcast Sahara Lawan Yai Mim: Lu Tanggung Sendiri Akibatnya
-
Deddy Corbuzier Dulu Mati-matian Dukung MBG Sampai Dibully, Sekarang Kini Berbeda
-
Setahun Kepergian Marissa Haque, Bella Fawzi Tumpahkan Rindu Mendalam
-
Dokter Oky Pratama Ungkap Nasib Anak Nikita Mirzani: Lolly Sakit, Azka Rayakan Ultah di Singapura