Suara.com - Ramzi merupakan salah seorang sahabat dekat Lesti Kejora. Namun Ramzi memilih diam soal masalah sang biduan dan suaminya, Rizky Billar.
Bukan tanpa sebab, Ramzi memiliki alasan mengapa dirinya bungkam terkait kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) Lesti Kejora dan Rizky Billar. Bahkan hingga pasangan ini telah damai, presenter yang akrab disapa Abi ini konsisten tak mau berkomentar.
"Gue enggak punya hak buat bicara," kata Ramzi, ditemui di Cipete, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Bukan hanya ogah mengomentari permasalahan Lesti Kejora dan Rizky Billar, Ramzi juga tidak membeberkan dukungan apa yang diberikan untuk sahabatnya tersebut.
"Gue komitmen dan konsisten tidak bicara soal itu. Dukungan bisa dengan cara lain," ujar suami Avi Basalamah ini.
Kendati begitu, Ramzi tetap memberikan doa terbaik. Bukan hanya kepada Lesti Kejora maupun Rizky Billar, tetapi keluarga.
"Doa kebaikan untuk semua, termasuk orangtuanya," kata host Dangdut Academy ini, yang langsung menghindari awak media.
Berbeda dari Ramzi, Inul Daratista langsung bereaksi usai tahu Lesti Kejora mencabut laporan atas Rizky Billar. Padahal status sang aktor dalam kasus dugaan KDRT ini sudah menjadi tersangka.
"Kalau Bunda sudah ketemu sama Lesti nanti kita berkabar ya. Bunda juga sudah unfollow, enggak simpati lagi,” ucap Inul Daratista dalam video yang viral di media sosial.
Baca Juga: Lesti Kejora Cabut Laporan KDRT, Komentar Ramzi di Luar Dugaan
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Ungkap Reaksi Rizky Billar saat Tahu Hamil Anak Ketiga: Syok!
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Asila Maisa Dihujat Karena Tak Tahu Cara Minum Es Campur, Ivan Gunawan Pasang Badan
-
Tak Terima Kehamilan Ketiga Lesti Kejora Dinyinyir, Rizky Billar Balas Menohok
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall