Suara.com - Femmy Permatasari baru pulang ke Indonesia setelah satu bulan berada di Korea Selatan. Selain liburan bersama sang suami Alfons Martinus Purnomo, Femmy Permatasari ternyata juga melakukan operasi plastik atau oplas.
Keputusan Femmy Permatasari untuk oplas menuai pro dan kontra karena masih menjadi hal yang tabu di Indonesia. Namun Femmy Permatasari memilih bodo amat lantaran diizinkan bahkan dibiayai oleh sang suami.
Lantas seperti apa penampilan Femmy Permatasari setelah oplas? Intip potret wajah Femmy Permatasari usai oplas di Korea berikut ini.
1. Oplas di Korsel
Setelah menjalani operasi plastik, Femmy Permatasari lanjut berlibur dengan terus memakai masker. Meski bengkak di wajahnya belum reda, Femmy mengaku masih harus menjalani prosedur oplas lain, yakni suntik baby stem cell.
2. Janjikan Tampilan 20 Tahun Lebih Muda
Apabila dilihat dari dekat, bagian hidung Femmy Permatasari masih ditutupi oleh plester. Femmy Permatasari mengungkap wajahnya akan kembali muda seperti usia 28 tahun setelah bengkak pasca oplasnya reda. Fyi nih, usia Femmy sekarang 48 tahun.
3. Operasi di Gangnam
Butuh sekitar 14 hari untuk Femmy Permatasari menyelesaikan operasi plastik di Korea Selatan. Dokter yang mengubah beberapa fitur wajah Femmy rupanya bernama Song Hyung Min dari Drsong4u aesthetic surgery clinic di kawasan Distrik Gangnam, Seoul.
Baca Juga: Bikin Merinding! Ini 4 Perayaan Halloween yang Berakhir Tragis Hingga Merenggut Nyawa
4. Lakukan Prosedur Tarik Kulit
Di antara prosedur operasi plastik yang dilakukan Femmy Permatasari adalah tarik kulit wajah, perbaikan hidung, menambah lemak di kening, suntik muka agar glowing seperti artis-artis Korea, serta suntikan regenerasi tubuh dan kulit.
5. Wajah Masing Bengkak-Bengkak
Hasil operasi plastik Femmy Permatasari pun ditunjukkan meski belum sempurna. Wajah Femmy masih bengkak, terutama bagian hidung, serta lebam-lebam kebiruan. Hasil oplas Femmy ternyata baru akan sempurna dalam dua sampai tiga bulan ke depan.
6. Kulit Jadi Kencang
Seperti inilah wajah Femmy Permatasari pasca 15 hari operasi plastik. Meski hidung masih bengkak dan wajahnya seperti lebam-lebam, kulit Femmy sudah lebih kencang.
Berita Terkait
-
Akhiri Perseteruan, Semua Member NewJeans Umumkan Siap Kembali ke ADOR
-
5 Drakor Terbaru Ahn Eun Jin di Netflix, Dynamite Kiss Tayang Hari Ini
-
4 Sunscreen Korea untuk Mencerahkan Wajah Kusam, Bisa Samarkan Flek Hitam
-
Jejak Kudeta Gagal Yoon Suk Yeol Terungkap, Kepala Inteljen Korea Selatan Ditangkap!
-
Ni Kadek Dhinda Jadi Harapan Regenerasi Tunggal Putri Pelatnas PBSI
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
Terkini
-
Andre Rosiade Bela Putrinya yang Dihujat Netizen: Azizah Salsha Tak Pernah Bikin Dosa ke Publik!
-
Miss Israel Bantah Menatap Sinis ke Miss Palestina, Anggap Netizen Lebay
-
Cerita Viral Albi & Shella di Film "Sampai Titik Terakhirmu" Hari Ini Mulai Diputar di Bioskop
-
Perjalanan Spiritual Aloy: Pernah Anut 3 Agama, Berencana Umrah Tahun Depan
-
Ajang Puteri WITT 2026 Digelar Lagi, Venna Melinda Turun Tangan
-
Prilly Latuconsina Ungkap Kebahagiaan Pribadi di FFI 2025, Pacar Berhasil Masuk Nominasi
-
Benarkah Istri Gus Elham Yahya Masih Berusia 13 Tahun?
-
Nasihat Menyentuh Andre Rosiade Buat Azizah Salsha yang Terus Diserang Warganet
-
Pakai Peci dan Sarung, Mister Aloy Singgung Keinginan untuk Tobat
-
Joko Anwar Bahas Trik Produser Film Lempar Naskah ke X, Strategi Cerdas atau Sekadar Teori?