Suara.com - Sinopsis sinetron Ikatan Cinta episode Jumat, 4 November 2022 mungkin akan menceritakan mengenai perjuangan Aldebaran.
Perjuangan Aldebaran kali ini adalah mencoba mengingat-ingat kembali masa lalunya, sebelum kecelakaan pesawat hingga membuat Aldebaran berpisah dengan keluarganya.
Aldebaran mengaku ingin merasakan kebahagiaan yang utuh. Hal itu bisa terwujud andai ia mengingat semua hal tentang Andin, dan kedua putra-putri mereka.
Anak Mama Rosa itu pun mengajak sang istri Andin untuk pergi berlibur. Aldebaran menyampaikan niatnya itu kepada mama Rossa.
Tanpa berpikir panjang, Mama Rossa yang tampak bahagia, langsung menyetujui ide itu. Mama Rossa tahu bagaimana perjuangan Andin membesarkan kedua anak tanpa Aldebaran di sisinya.
Mana Rosa merasa ini waktu yanv tepat untuk Andin bisa meraih kebahagiannya kembali, bersama sang suami tercinta.
Mama Rosa yang begitu menyayangi menantunya itu, meminta putranya agar bisa membahagiakan Andin.
Semakin sering mereka menghabiskan waktu bersama, mereka akan semakin dekat dan mungkin ingatan Aldebaran akan kembali.
Sebelumnya, akibat kecelakaan pesawat beberapa tahun lalu, Aldebaran mengalami kejadian nahas. Ia hilang ingatan dan tinggal bertahun-tahun terpisah dari keluarganya.
Baca Juga: Sinopsis Enola Holmes 2, Millie Bobby Brown Tangani Kasus Pertama Sebagai Detektif
Dan saat keduanya bisa kembali bersama, lagi-lagi terjadi masalah buruk di mana Andin dan Aldebaran harus dilarikan ke rumah sakit karena niat jahat Agus Rimba.
Lalu bagaimana kisah selanjutnya? Apakah Aldebaran bisa mengajak Andin melakukan liburan berdama dan ingatannya kembali muncul?
Simak sinetron Ikatan Cinta lebih lanjut setiap malam pukul 20.00 WIB di stasiun televisi RCTI atau layanan streaming RCTI+.
Berita Terkait
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sutradara Danur Klarifikasi Dugaan Sewa Buzzer untuk Serang Film Na Willa
-
Sinopsis Psycho Killer, Film Horor Thriller Baru Dibintangi Georgina Campbell
-
Kickboxer: Retaliation Malam Ini: Simfoni Pertarungan Brutal yang Menyatukan Para Legenda Action
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan