Suara.com - BlockBerry Creative resmi mengumumkan mengeluarkan Chuu dari girlband LOONA. Chuu sudah tidak lagi menjadi member LOONA per hari ini, Jumat (25/11/2022).
"Kami merilis pernyataan untuk memberi tahu penggemar bahwa kami telah memutuskan bahwa artis agensi kami Chuu akan dikeluarkan dan ditarik sebagai anggota LOONA mulai 25 November 2022," kata BlockBerry Creative melansir dari Soompi.
Berikutnya, pihak agensi membeberkan alasannya bungkam terkait rumor mengenai Chuu selama ini.
"Ada banyak spekulasi tentang Chuu LOONA tahun lalu, tetapi agensi dan anggota LOONA tidak merilis pernyataan apa pun agar tidak menimbulkan masalah dengan pertumbuhan grup atau menimbulkan kekhawatiran bagi penggemar," tuturnya.
Hanya saja, BlockBerry Creative tidak tinggal diam setelah tahu Chuu bersikap kasar terhadap staf mereka.
"Namun, setelah baru-baru ini diberitahu tentang bahasa kasar Chuu dan penyalahgunaan kekuasaan terhadap staf kami, kebenaran ditemukan setelah diselidiki," ungkapnya.
"Perwakilan agensi meminta maaf dan menghibur staf, dan kami telah memutuskan untuk bertanggung jawab atas hal ini dan mengeluarkan Chuu dari LOONA," imbuhnya lagi.
Agensi tidak membeberkan lebih mendetail mengenai perlakuan kasar Chuu. Dia hanya menyebut staf tersebut sedang dalam masa pemulihan.
"Pertama-tama, kami secara resmi meminta maaf kepada staf yang sangat terluka oleh kejadian ini, dan kami akan berusaha keras agar mereka sekarang dapat sembuh dan fokus pada perawatan dan kemudian kembali ke kehidupan normal mereka," ujarnya.
Baca Juga: Chuu LOONA Dikabarkan Bikin Agensi Sendiri, BlockBerry Creative Tak Tinggal Diam
Tak lupa, BlockBerry Creative meminta maaf kepada para penggemar LOONA atas berita ini.
"Kami meminta maaf kepada para penggemar yang telah mencintai dan mendukung LOONA hingga sekarang dan meminta maaf yang tulus karena tidak dapat memiliki 12 anggota bersama hingga akhir," tandasnya.
Berita Terkait
-
BlockBerry Creative Bantah Rumor Kencan yang Melibatkan HyunJin LOONA
-
Hyunjin LOONA Dikabarkan Pacaran dengan Cowok 44 Tahun, Ini Faktanya
-
Gosip Kencani Lelaki yang 23 Tahun Lebih Tua, Ini Pernyataan Label Hyunjin LOONA
-
Hyunjin LOONA Kepergok Pacari Rapper yang 23 Tahun Lebih Tua! Begini Tampangnya
-
Kep1er Ungkap Menjadi Dekat dengan Girl Grup Ini Berkat 'Queendom 2'
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat