Suara.com - Denise Chariesta terkenal sangat terbuka mengenai kehidupan pribadinya. Tidak hanya persoalan pernah menjadi selingkuhan RD, lelaki yang diduga adalah Regi Datau, suami Ayu Dewi.
Denise Chariesta juga pernah blak-blakan mengenai keperawannya yang sudah hilang sejak awal pacaran.
Denise Chariesta tak malu menceritakan soal keperawanannya yang telah hilang itu, karena ingin tampil apa adanya.
Bahkan, pengusaha toko bunga itu justru merasa bangga keperawanannya sudah hilang sejak masa muda.
"Ya enggak papa. Mereka harusnya sudah tahu lah ya, gue kan sudah umur 29 Bunda. Kalau masih perawan enggak laku kali aku Bunda," kata Denise Chariesta dalam Youtube Maia AlElDul TV, 2 tahun lalu.
Bagi Denise Chariesta, kehilangan keperawanan karena kenakalan semassa pacaran adalah hal yang wajar. Asalkan, ia tidak jual diri atau menjadi simpanan gadun.
"Baguslah aku laku bunda, yang penting kan menurut batasku masih wajar. Aku enggak jual diri, enggak jadi simpanan dan macam-macam, melakukannya juga sama-sama suka dalam pacaran," jelasnya.
Padahal, belakangan Denise Chariesta mengaku telah menjadi selingkuhan RD selama empat tahun. Artinya, kala itu ia pun sudah menjadi simpanan.
Dalam konten tersebut, Denise Chariesta mengaku hanya memiliki empat pacar dan mulai mengenal pacaran usia 20 tahun.
Baca Juga: Pinkan Mambo Ngaku Keturunan Raden Roro: Aku Itu Anak Putri Kaya Raya Banget
Namun, Denise Chariesta mulai kehilangan keperawanannya sejak usia 22 tahun. Hal itu tidak jadi massalah, karena dirinya melakukan hubungan intim dengan kekasih atas dasar suka sama suka.
"Aku pacaran dari umur 20, enggak 22 (nggak perawan)," ujarnya.
Berita Terkait
-
Pajang Foto Regi Datau, Denise Chariesta Terancam Denda Rp 500 Juta
-
Pantas Regi Datau Tak Berani Ceraikan Ayu Dewi, Ternyata Gara-Gara Ini
-
Selain Jadi Selingkuhan RD, Pinkan Mambo Sebut Denise Chariesta Perempuan Panggilan
-
Makin Berani, Denise Chariesta Unggah Foto Regi Datau, Izin Dipasang di Plang Toko Bunga Miliknya
-
Check In dengan Denise Chariesta dari Jam 4 Sore hingga Dini Hari, RD Kelelahan: Lemes Banget
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026