Suara.com - Jefri Nichol kembali adu tinju dengan seseorang di Twitter. Kali ini lawannya adalah pemilik akun bernama Obim yang berasal dari Tasikmalaya.
Momen Jefri Nichol dan lawannya adu tinju terjadi pada dini hari tadi. Kurang dari satu menit, bintang film Pertaruhan ini berhasil menjatuhkan lawannya.
"Papi culo win," kata @zoeybittt di Twitter, Sabtu (3/12/2022).
Namun mengapa adu tinju ini terjadi? Berikut rangkumannya.
1. Postingan Jefri Nichol soal 2 perempuan
Adu jotos Jefri Nichol dan Obim dimulai dari keributan di Twitter. Bintang film Dear Nathan ini berkicau mengenai hubungan antara dua perempuan dan satu pria.
"Ni dua perempuan diadu terus. Sementara lakinya ngumpet kayak pengecut. Najis," kata Jefri Nichol di Twitter, 30 November 2022.
Postingan Jefri Nichol diduga mengarah pada Arawinda Kirana. Sosok yang diduga menjadi selingkuhan pria beristri.
Sejumlah warganet memberikan komentar beragam atas postingan Jefri Nichol. Salah satu diantaranya meminta aktor 23 tahun ini diam.
Baca Juga: Bela Arawinda Kirana Tanpa Minta Maaf, Chicco Jerikho Disuruh Belajar dari Agensi Korea
"Better lu diem," ujar seorang warganet.
"Better lu nye***," balas Jefri Nichol.
2. Akun lain ikut terlibat
Warganet lain ikut mengomentari interaksi Jefri Nichol dan seseorang yang meminta si aktor diam. "Lagi make bang?" tanya @sikoom.
Jefri Nichol lantas menanggapi ucapan akun @sikoom tersebut. "Make emak lu," katanya.
3. Jefri Nichol ditantang ribut
Tag
Berita Terkait
-
Bela Arawinda Kirana Tanpa Minta Maaf, Chicco Jerikho Disuruh Belajar dari Agensi Korea
-
Beradegan Panas di Film, Jefri Nichol dan Dea Panendra Curi Start Sebelum Syuting
-
'Gue Gak Impoten', Jefri Nichol Akui Terangsang Beradegan Panas dengan Wulan Guritno
-
Ikut Komentari Kasus Arawinda Kirana, Jefri Nichol Kena Hujat Warganet
-
Cuma Iseng Ikut Akting, Jefri Nichol Ternyata Tak Pernah Punya Cita-Cita Jadi Aktor
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia