Suara.com - Kesuksesan film horor KKN di Desa Penari membuat rumah produksi MD kembali membuat film dari kisah viral di Twitter.
Film tersebut bakal dibintangi Rio Dewanto dan Mikha Tambayong. Walau rencana syutingnya dilakukan di bulan ini film tersebut sudah langsung mendapat perhatian dari warganet.
Nah seperti apa fakta film Sewu Dino? Berikut rangkumannya.
1. Karya Simple Man
Sewu Dino tak kalah populer di kalangan penikmat cerita horor melalui thread Twitter karena ditulis akun @SimpleMan yang juga mempopulerkan kisah KKN di Desa Penari. Sewu Dino pun masih digarap rumah produksi yang sama dengan KKN di Desa Penari, yakni MD Pictures, dan Manoj Punjabi sebagai produser.
2. Teaser Poster Super Seram
Kabarnya film Sewu Dino sudah mulai syuting sejak Agustus 2022 lalu. Teaser poster film Sewu Dino berupa gambar keranda mayat dengan latar belakang gelap telah diungkap dan langsung menuai sambutan antusias publik belakangan ini.
3. Dibintangi Mikha Tambayong hingga Rio Dewanto
Namun ternyata, MD Pictures mengungkap apabila proses syuting Sewu Dino baru dimulai pada 10 Desember mendatang. Para pemeran film Sewu Dino lantas diperkenalkan dalam acara syukuran yang digelar pada Jumat (3/12/2022). Bagi yang membaca thread Twitter @SimpleMan tentu tak asing dengan nama-nama tokoh untuk film Sewu Dino berikut ini.
Baca Juga: 3 Fakta Film Sewu Dino, Proyek Horor Pertama Rio Dewanto
Mikha Tambayong akan berperan sebagai Sri, Rio Dewanto sebagai Sugik, Marthino Lio sebagai Sabdo Kuncoro, Karina Suwandi sebagai Karsa Atmojo, Givina sebagai Erna, Agla Artalidia sebagai Dini, Giselma sebagai Dela, Prit Timothy sebagai Mbah Tamin, dan Maryam Suprada sebagai Yuk Minah.
4. Film Horor Pertama Rio Dewanto
Film Sewu Dino akan menjadi proyek horor pertama Rio Dewanto yang debut bermain film layar lebar pada 2009. Suami Atiqah Hasiholan tersebut mengaku sangat excited ingin mengetahui proses film horor yang banyak dilakukan di malam hari.
5. Mikha Tambayong Belajar Bahasa Jawa
Untuk film Sewu Dino, Mikha Tambayong mendapat cukup banyak tantangan. Salah satunya tantangan menguasai bahasa Jawa dialek Jawa Timur selama berminggu-minggu serta latihan adegan action. Karena setting waktu film Sewu Dino berada di tahun 2000-an awal, Mikha Tambayong pun harus melakukan riset agar aktingnya lebih natural.
6. Disutradarai Kimo Stamboel
Berita Terkait
-
Mikha Tambayong dan Eva Celia Tampil All-Out di Film 'Abadi Nan Jaya'
-
Totalitas Akting, Mikha Tambayong Hadapi Zombi dengan Senapan Asli di Film Abadi Nan Jaya
-
Seram! Sinopsis Film 'Abadi Nan Jaya': Ramuan Awet Muda Jadi Teror Zombie
-
Film Abadi Nan Jaya Banjir Penonton, Berkat Akting Zombie Kantong Semar
-
Baper, Mikha Tambayong Ungkap Momen Paling Menguras Emosi di Film Horor Abadi Nan Jaya
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Diduga Rencanakan Rumah Baru dengan Selingkuhan, Hamish Daud Dihujat: Bayar Karyawan Aja Gak Bisa
-
Makna Tersembunyi di Balik Koleksi Baju Anak Celine Dion, Benarkah Demonik?
-
Pementasan Teater Indonesia Kita ke-44 Hadirkan Sindir Keras Si Punya Kuasa Lewat 'Pasien No.1'
-
Rebutan Cowok Berujung di Kantor Polisi, Ekspresi Petugas saat Interogasi Pelajar Disorot
-
Viral Pria Bayar Bagasi Pesawat Lebih Mahal dari Harga Tiket, Ini Penyebabnya
-
Denada Ungkap Peran Satu Artis di Balik Proses Pemulihan Aisha dari Leukemia: One of My Angel
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4