Suara.com - Beredar kabar Imelda Therinne tengah berpacaran dengan Kevin Julio. Kabar ini tentu membuat terkejut banyak orang karena perbedaan usia keduanya yang cukup jauh.
Imelda Therinne merupakan ibu dua anak kelahiran 19 Mei 1982 dan kini berusia 40 tahun. Sementara Kevin Julio masih berusia 29 tahun.
Bukti-bukti keduanya berpacaran beredar di akun TikTok @siapatebak962. Di sana ditunjukkan bahwa Imelda Therinne sempat membubuhkan tanda hati di unggahan Kevin Julio.
Dalam video TikTok viral tersebut, dimunculkan foto Imelda Therinne dan Kevin Julio bersama. Juga kronologi sejak kapan mereka pertama dekat.
"7 Agustus masih anniv sama mantan suami," bunyi keterangan foto unggahan yang meng-capture postingan Imelda Therinne, dikutip Senin (26/12/2022).
Kemudian, giliran foto Kevin Julio bareng Imelda Therinne dan rekan artis dimunculkan. Disusul bukti komentar Kevin Julio dan Imelda Therinne di Instagram masing-masing.
"Foto dekat pertama 27 November 2019. Komen pertama Keju (Kevin Julio) di postingan Imelda 29 Januari 2020," tulis keterangan tersebut.
"Komen pertama Imelda di postingan Kevin Julio 29 Januari 2020," sambungnya lagi.
Saat itu, Kevin Julio membubuhkan emoji api membara di unggahan Imelda Therinne. Sementara perempuan tersebut membubuhkan emoji hati.
Baca Juga: 5 Potret Artis Imelda Therinne yang Masih Muda di Usia 40 Tahun
Postingan tersebut kemudian ramai komentar warganet.
"Dari mereka kita belajar, cinta itu bukan memandang umur tapi kenyamanan," komentar @ayu***.
"Janda semakin di depan," timpal @mam***.
"Keju emang sukanya yang keibuan," @ami***.
"Kayak sat set sat set gitu yah, di September 2019 juga Kevin masih sama Gea," imbuh @yoo***.
Berita Terkait
-
Gegara Video Konser Vierratale, Kevin Julio Habis Kesabaran Sampai Ngomel-Ngomel di TikTok
-
Dilamar Yakup Hasibuan, Simak 6 Fakta Menarik Soal Perjalanan Cinta Jessica Mila
-
Pernah Jadi Vokalis, Raisa Reunian Bareng Vierratale Bikin Heboh
-
11 Artis Indonesia Zodiak Leo, Ada Tissa Biani hingga Cinta Laura
-
8 Artis yang Pernah Jadi Anak Cut Mini, Siapa Saja Yah?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus
-
Putri Tommy Lee Jones Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel pada Malam Tahun Baru
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana