Suara.com - Guzel putri Ali Syakieb dan Margin Wieheerm baru saja merayakan ulang tahun pertama pada 1 November 2022 lalu. Bayi bernama lengkap Guzelim Aracelli Ali Syakieb tersebut kian menggemaskan seiring bertambahnya usia.
Seperti apa potret Baby Guzel yang semakin cantik dan menggemaskan kayak boneka hidup? Langsung saja intip bareng-bareng di sini yuk!
1. Di usia 1 tahun, Guzel begitu beruntung lantaran sudah diajak beribadah umrah oleh kedua orangtuanya. Penampilan Ali Syakieb dan putrinya saat umrah disebut seperti penduduk lokal.
2. Bagaimana tidak, Ali Syakieb merupakan keturunan Arab dan darah Pakistan mengalir di darah Margin Wieheerm. Maka dari itu, wajah Guzel juga khas Timur Tengah.
3. Saat berulang tahun pada awal November lalu, Guzel mendapatkan setumpuk kado. Di tengah kado-kado yang diterimanya, Guzel seperti boneka hidup ya!
4. Warna-warna cerah menjadi tema ulang tahun Guzel yang pertama. Senyum merekah Guzel memperlihatkan dua gigi depan mirip gigi kelinci yang telah tumbuh.
5. Sedangkan saat menikmati kue ulang tahunnya, Guzel terlihat manyun. Dengan bibir belepotan krim, warganet jadi makin kepalang gemas pada Guzel nih!
6. Mata bundar, pipi merah merona, serta dua gigi yang baru tumbuh menjadi pesona yang tak bisa dibantah seperti arti nama Guzelim, yakni cantik dalam bahasa Turki. Margin Wieheerm-lah yang menginginkan nama anaknya berasal dari bahasa Turki.
7. Apabila Guzelim berarti cantik, Aracelli merupakan bahasa Turki dari surga. Selain cantik, Guzelim dalam bahasa Turki juga bisa diartikan sebagai kesayangan.
8. Selain untuk menggambarkan kecantikan, nama Guzelim Aracelli diberikan kepada putri Ali Syakieb dan Margin Wieheerm dengan harapan akan menjadi kesayangan surga.
9. Sejak dalam kandungan, Guzel rupanya sudah dijodohkan dengan Baby Leslar, putra Lesti Kejora dan Rizky Billar. Lesti diketahui amat dekat dengan Margin Wieheerm.
10. Kecantikan Guzel yang kayak boneka semakin membuat Rizky Billar tak ingin gagal menjadikannya menantu. Wah kira-kira Baby Guzel dan Baby Leslar bakal berjodoh nggak ya?
11. Terlepas dari itu semua, Baby Guzel telah menjadi idola baru yang tak kalah tenar dari orangtuanya. Bahkan akun Instagram pribadi Guzel telah diikuti 134 ribu akun lho!
Itu dia berbagai potret Baby Guzel yang menggemaskan kayak boneka. Siapa nih yang gemes juga sama Baby Guzel?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah