Suara.com - Tasya Kamila dan Randi Bachtiar belum lama ini menggelar acara akikah untuk anak ke-2nya, Shafanina Wardhana Bachtiar.
Momen acara akikah diunggah di instagram pribadinya. Dari foto terlihat acara digelar dengan sangat sederhana. Namun acara begitu hikmat.
Nah penasaran seperti apa acara akikah tersebut? Berikut rangkumannya.
1. Tasya Kamila melahirkan anak keduanya yang berjenis kelamin perempuan pada tanggal 1 Januari kemarin. Dua minggu setelah lahir, Tasya dan Randi menggelar akikah untuk Shafanina Wardhana Bachtiar.
2. Keluarga Tasya Kamila kompak memakai busana muslim bernuansa warna emas. Putra pertama Tasya, Arrasya yang kini sudah jadi kakak juga terlihat mengenakan busana senada dengan kedua orang tuanya.
3. Sedangkan Shafanina tampil manis dengan setelan busana warna putih dengan bandana warna senada. Ia tampak tertidur pulas dalam gendongan sang ibu selama acara akikah berlangsung.
4. Senyum bahagia dari wajah Tasya dan Randi sepertinya sudah cukup menggambarkan betapa bersyukurnya mereka atas kehadiran si cantik Shafanina. Putri mereka adalah kado terindah untuk Tasya, Randi, dan pastinya Arrasya.
5. Prosesi simbolis pencukuran rambut Shafanina dimulai oleh Randi Bachtiar sebagai ayah. Prosesi ini kemudian dilanjutkan oleh kedua orang tua Randi dan juga keluarga Tasya yang lain. Semuanya tampak antusias untuk memotong sejumput rambut Shafanina.
6. Beginilah kehangatan momen akikah Shafanina yang dilangsungkan di rumah Tasya dan Randi pada Sabtu (14/1/2022) kemarin. Meski sederhana akikah berlangsung khidmat dan hangat.
Baca Juga: Baru Sembuh dari Kanker, Suami Tasya Kamila Menangis Lihat Anak ke-2 Lahir Selamat
7. Selain itu, Tasya Kamila dan Randi Bachtiar juga menyiapkan tumpeng mini untuk keluarga yang hadir. Tak hanya tumpeng, prasmanan sederhana juga ada untuk bisa dinikmati bersama-sama.
Itulah tadi beberapa potret akikah anak kedua Tasya Kamila dan Randi Bachtiar yang dilangsungkan sederhana di kediaman mereka.
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Gagal Diet 25 Tahun Hingga Obesitas Tingkat 3, Ibu Tasya Kamila Jalani Operasi Bariatrik
-
Tasya Kamila Ungkap Fakta Mengejutkan Soal DBD yang Sering Diabaikan Orang Tua, Apa Saja?
-
Seperti Mutiara Baswedan, 6 Artis Ini Kuliah dengan Beasiswa LPDP
-
Suami Tasya Kamila Kena Kanker Saat Baru Resign: Dana Darurat Tersedot!
-
Luna Maya Dapat 2.025 Dolar AS, Ini 8 Artis yang Pakai Mahar Mata Uang Asing saat Nikah
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart