Suara.com - Amanda Manopo dikabarkan sudah hengkang dari sinetron Ikatan Cinta per Selasa (17/1/2023) lantaran tidak memperpanjang kontrak lagi.
Foto-foto terakhir Amanda Manopo dengan para pemain dan kru Ikatan Cinta pun berhamburan di media sosial karena diunggah para penggemar sinetron tersebut.
Seiring beredarnya kabar ini di media sosial, lawan main Amanda Manopo di Ikatan Cinta, Arya Saloka, mengunggah sebuah gambar dengan latar lagu perpisahan.
Dalam unggahan Instagram Story pada Selasa (17/1/2023), Arya Saloka menampilkan sebuah gambar yang memperlihatkan seorang laki-laki dan perempuan sedang duduk berduaan.
Sang perempuan memiliki rambut pendek. Tetapi tidak terlihat wajahnya karena duduk membelakangi. Sementara sang laki-laki duduk menyamping sambil menatap wajah si perempuan.
Jika dilihat secara keseluruhan perempuan dan laki-laki tersebut seolah sepasang kekasih.
Arya Saloka menambahkan sebuah lagu berjudul Jangan Dulu Pergi milik band Seventeen sebagai latar gambar.
Unggahan Arya Saloka ini pun di-repost oleh akun fanbase Ikatan Cinta, @aladin.words dan langsung dikomentari lebih dari 500 penggemar.
Menurut mereka, unggahan Arya Saloka ini berkaitan dengan hengkangnya Amanda Manopo.
Baca Juga: 2 Artis Senior Korea Bersatu, Ini 4 Fakta Kim Hee Ae dan Moon So Ri di Drama Baru Queenmaker
"Lagunya buat Andin ya mas? Lagi-lagi nangis kan jadinya (emoji menangis)," komentar @jefish***.
"Jadi ikutan sedih. Mas Arya bener-bener belum siap kehilangan Manda," sambung @lilimustika***.
"Duh, yang pergi Manda yang galau Arya," pungkas @satya***.
Berita Terkait
-
Richard Lee Bongkar Obat Diet Berbahaya yang Dipromosikan Artis dan Selebgram, Kandungannya Bikin Orang Kena Stroke
-
2 Artis Senior Korea Bersatu, Ini 4 Fakta Kim Hee Ae dan Moon So Ri di Drama Baru Queenmaker
-
Sempat Kapok Berurusan Kasus Hukum, Kenapa Dokter Richard Lee Masih Berani Sentil Artis yang Promosi Produk Kecantikan?
-
Obat Diet yang Dipromosikan Berbahaya, Amanda Manopo dan Sandra Dewi Disentil Dokter Richard Lee
-
Ramai Ucapan Perpisahan dengan Tokoh Andin di Ikatan Cinta, Nama Amanda Manopo Langsung Trending Twitter
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
-
Muncul Tudingan Ada 'Agen' Dibalik Pertemuan Jokowi dengan Abu Bakar Ba'asyir, Siapa Dia?
Terkini
-
Unggah Video Baru di Tengah Isu Pisah dengan Deddy Corbuzier, Mata Sembab Sabrina Bikin Salfok
-
Bukan Deddy Corbuzier, Sosok Ini Justru yang Ingin Diajak Sabrina Chairunnisa Menua Bersama
-
Diledek soal Perceraian Sule, Rizky Febian Tantang Penonton Naik ke Panggung
-
JakCloth 2025 Siap Digelar, Panggung Musiknya Dibangkitkan Lagi
-
Deretan Alasan Mengapa Ending Bon Appetit, Your Majesty Dinilai Bikin Puas Penonton
-
Kemal Palevi Ingin Ikut Demo, Tapi Sering Dilarang Istri
-
Still Single: Serial Romantis Baru Yuki Kato, Siap Bikin Baper Oktober 2025
-
Zombi hingga Pembajakan Pesawat, Ini 9 Film Netflix Terbaru Oktober 2025
-
Sinopsis Death Whisperer 3, Film Horor Thailand Tayang 1 Oktober
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Typhoon Family, Drakor Baru Junho 2PM di Netflix