Suara.com - Viral video Ghea Youbi pura-pura memberi minum ke peserta audisi nyanyi yang kehausan. Nama Ghea Youbi langsung ramai dibicarakan warganet karena sikapnya.
Dalam video beredar, tampak peserta dari salah satu ajang pencarian bakat di Indosiar, Miarea Fafadila, terengah-engah usai tampil. Para host pun mempersilakannya minum lebih dulu jika haus.
Ghea Youbi langsung lari ke panggung sambil membawa minuman kemasan seolah-olah akan memberikannya ke peserta audisi tersebut. Sayangnya, Ghea Youbi menarik kembali minuman tersebut.
Padahal, sang peserta tampak sudah ingin meraih minumannya. Ia juga sudah sempat berterima kasih.
Ghea Youbi pun langsung menenggak minuman itu di hadapan sang peserta dan tertawa usai para host meneriaki aksinya. Aksi tersebut juga sempat membuat kaget para host acara tersebut.
"Kirain gue dia baik, mau ngasih minum, lu numpang minum di depan?," kata Irfan Hakim sebagai salah satu host, dikutip dari video viral beredar di @lambegosiip, Senin (23/1/2023).
"Ada yang belum diminum? Lucu banget sih orang," timpal Ramzi langsung meminta air ke lainnya.
Aksi Ghea Youbi itu langsung ramai cibiran warganet. Mereka menilai hal tersebut tidak lucu meski niatnya guyon.
"Host lain sampai bengong, hadeehh Ghea," komentar @zas***.
Baca Juga: Detik-Detik Ghea Youbi Tepis Tangan Walkot Tegal yang Melingkari Pinggangnya: Tangannya Bergerilya
"Cantik tapi kaya gitu, memang lucu mbak?," kata akun @put***.
"Enggak lucu loh Mbak Ghea," ujar akun @pix***.
"Padahal tangan yang nerima sudah maju loh," imbuh akun @mis*** menimpali.
"Bercanda harus tau tempat dan sikon, itu orang lagi haus minum di depannya, mana enggak bagi lagi. Lihat deh muka Irfan kayak enggak nyaman gitu lihatnya, sampai di suruh pergi gitu," akun @fit*** menimpali.
Tag
Berita Terkait
-
Kembali Tebar Pesona, Intip 5 Foto Cantik Ghea Youbi Liburan di Kapal Pinisi
-
7 Potret Seksi Ghea Youbi, Penyanyi Dangdut yang Juga Kedapatan Bergoyang dengan Wali Kota Tegal
-
Ucie Sucita Ternyata Sengaja Biarkan Tubuhnya Digerayangi Penonton, Termasuk Wali Kota Tegal
-
Genit ke Ucie Sucita dan Ghea Youbi, Wali Kota Tegal Beri Pembelaan: Kita seperti Keluarga
-
Detik-Detik Ghea Youbi Tepis Tangan Walkot Tegal yang Melingkari Pinggangnya: Tangannya Bergerilya
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau