Suara.com - Serial terbaru HBO yang diadaptasi dari game dengan judul yang sama, The Last of Us, menjadi perbincangan hangat. Serial ini bahkan menjadi trending topic di media sosial sejak tayang pada 16 Januari 2023 lalu.
The Last of Us sendiri merupakan game aksi petualangan yang rilis di tahun 2013 oleh pengembang bernama Naughty Dog dengan Sony Computer Entertainment.
Sebuah permainan yang dikenal brutal dan juga menegangkan, yang menjadikan para pemain pergi mencari perbekalan dengan cara menjarah musuh mereka untuk bertahan hidup selama mungkin.
Dalam adaptasi serialnya, cerita diangkat tentang kejadian sekitar 20 tahun setelah peradaban modern hancur. Karakter yang diangkat sendiri adalah Joel dan Ellie, pasangan yang terhubung lewat kekerasan dunia tempat mereka tinggal.
Keduanya harus menanggung berbagai keadaan brutal dan melawan pembunuh kejam dalam perjalanan melintasi Amerika pasca pandemi.
Joel kemudian disewa untuk menyelundupkan Ellie, bocah berumur 14 tahun yang keluar dari zona karantina. Usaha mereka pun tidak mudah karena penanaman yang super ketat dan munculnya monster yang mengerikan.
Series The Last of Us sendiri memiliki 9 episode, di mana serial zombie ini sudah memasuki episode ke-2. Terdapat banyak hal yang menarik perhatian dalam episode ini. Salah satunya adalah banyak adegan yang berkaitan dengan Indonesia.
Lantas, apa sajakah adegan menarik series The Last of Us tentang Indonesia tersebut?
Pemain asal Indonesia
Baca Juga: Ditanya Peluang Ikut Pemilihan Gubernur Jawa Tengah, Gibran: Follower-ku Sedikit
Serial The Last of Us ini menghadirkan dua artis kondang asal Indonesia. Mereka adalah Christine Hakim dan Yayu Unru. Christine Hakim memerankan Ratna, seorang ilmuwan dan menjadi dalang dari semua insiden virus yang ada dalam film ini.
Sedangkan Yayu Unru berperan sebagai personil TNI bersama Agus Hidayat. Akting keduanya yang muncul perdana di episode dua telah menuai pujian dari dalam negeri hingga mancanegara.
Terlebih, Christine Hakim menghadirkan prolog yang begitu merinding di adegan pembuka episode dua The Last of Us, di mana karakternya menyarankan agar seluruh kota dibom.
Lagu Ari Lasso
Tidak hanya menampilkan aktris Tanah Air, serial The Last of Us ini juga menghadirkan lagu Indonesia berjudul Hampa. Lagu Hampa dari Ari Lasso itu dijadikan backsound dalam salah satu adegan Christine Hakim.
Penggalan lagu yang diputar paling jelas yaitu lirik bagian:
Berita Terkait
-
Ditanya Peluang Ikut Pemilihan Gubernur Jawa Tengah, Gibran: Follower-ku Sedikit
-
Profil Christine Hakim dan Yayu Unru, Aktingnya di The Last Of Us Bikin Takjub
-
Digadang-gadang Berpotensi Maju Pilkada DKI 2024, Gibran: Fokus Dulu di Solo
-
Jokowi Tinjau Sodetan Kali Ciliwung yang Bisa Kurangi Banjir Jakarta hingga 10 Persen
-
Viral! Ditemukan Virus Zombie di Indonesia! Apa Peran Christine Hakim?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!
-
Ipar Adalah Maut The Series Suguhkan Adegan Vulgar Berjilbab di TV Nasional, KPI Diam?
-
5 Lagu Diprediksi Masuk Song of the Year Grammy Awards 2026, Ada Favoritmu?
-
Deretan Aksi Bucin Jefri Nichol ke Ameera Khan, Kini Diduga Putus
-
Kezia Aletheia Punya Cowok Baru usai Putus dari Jovial da Lopez
-
Celoteh Nunung Srimulat Usai Jadi Mertua Matre di 'Pesugihan Sate Gagak': Miskin Itu Capek Lho!
-
Bukan Horor, Film 'Pesugihan Sate Gagak' Malah Jadi Ajang Tahan Tawa Yoriko Angeline
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara