Suara.com - Beberapa waktu lalu, Bunda Corla menegaskan telah mengembalikan uang Rp 100 juta pemberian Nikita Mirzani. Uang tersebut pernah disawer Nikita karena Bunda Corla berhasil melakukan tantangan yang dberikan.
Bunda Corla mengaku telah mengembalikan uang itu setelah 2 hari Nikita Mirzani berkoar-koar. Namun, dia sengaja tidak memberi tahu publik.
Sebelumnya, Nikita Mirzani juga sempat berjanji akan bagi-bagi uang setelah Bunda Corla mengembalikan Rp 100 juta tersebut.
Tak sedikit warganet yang menagih dan menyinggung janji Nikita Mirzani tersebut di Instagramnya.
Kekasih Antonio Dedola itu lantas mengunggah fotonya dengan caption bagi-bagi uang dan kebohongan.
"Mau bagi bagi duit, tapi tapi bohong. Yuk yang jari-jarinya pada gemes boleh comment di postingan ini," tulis Nikita Mirzani pada unggahannya.
Kini, Nikita Mirzani kembali mengunggah foto pada Instagram Story dan menagih uang itu lagi.
"Kembalikan yang katanya duit haramku," ujar Nikita Mirzani.
Namun, belum diketahui tujuan Nikita Mirzani mengunggah dan menuliskan hal tersebut pada Instagramnya, entah untuk menyindir Bunda Corla atau tidak.
Baca Juga: Usai Memilih Diam, Bunda Corla Balas Farhat Abbas: Jadi Pengacara Kok Ngurusin Kelamin Orang!
Meski begitu, sejumlah warganet juga tidak ingin menerima uang dari Nikita Mirzani, karena khawatir sewaktu-waktu diminta kembali.
"Beneran juga nggak akan mau gue dapet duit dari lu, takut kaya bunda corla diminta lagi," kata @nugyfab** di kolom komentar unggahan Nikita Mirzani.
"NGgak mau..nanti diminta lagi," kata @ottope**.
"Mending lu buat makan sendiri atau buat bayar cicilan rumah kasihan yang nerima uang hasil merampas apa yang udah dikasih lebih ngeri karmanya," kata @aldani.**.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Unggah Foto Tanpa Busana, Warganet: Kasihan ya Sekarang Jual Aurat
-
Nikita Mirzani Dilaporkan Tengku Zanzabella atas Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Ivan Gunawan Geli Makan di Rumah Bunda Corla, Sule Nangis Bicarakan Nunung
-
Eko Patrio Tanya Gender Bunda Corla, Ivan Gunawan: Ngapain Gue Lihat Kelamin Orang?
-
Geli Makan di Rumah Bunda Corla, Ivan Gunawan Ungkap Kondisinya: Bau Amis dan Berantakan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga