Suara.com - Potret Jennie BLACKPINK saat mengunjungi Abu Dhabi ramai jadi perbincangan netizen. Penampilannya jadi sorotan karena baju yang dikenakan serba tertutup. Bahkan dia terlihat menggunkan kerudung saat mengunjungi salah satu mesjid.
Sebagaimana diketahui, BLACKPINK sedang sibuk menggelar tur konser keliling dunia bertajuk Born Pink World Tour. Grup beranggotakan Jennie, Jisoo, Rose dan Lisa ini juga mampir ke Timur Tengah.
BLACKPINK menggelar konser di Etihad Park, Abu Dhabi pada 28 Januari 2023 lalu. Mereka pun mendapat kesempatan untuk jalan-jalan di ibu kota negara Uni Emirat Arab tersebut.
Seperti biasanya, Jennie membagikan sederet potret cantiknya saat mengunjungi beberapa bangunan terkenal di sana.
Penasaran seperti apa penampilan Jennie di Abu Dhabi? Berikut rangkumannya.
1. Dalam sejumlah foto yang diunggah pada Kamis (2/2/2023), Jennie terlihat mengunjungi bangunan masjid megah di Abu Dhabi.
2. Biasa tampil seksi, gaya busana Jennie kini lebih tertutup, dan bahkan memakai pashmina hitam untuk menutupi rambutnya.
3. Gaya syar'i yang diusung Jennie memasangkan celana longgar bermotif, t-shirt putih, jaket krem dan sepatu kets yang nyaman untuk jalan-jalan.
4. Idol yang sempat dikabarkan menjalin hubungan dengan V BTS itu terlihat berfoto dengan hanya sekadar berdiri di beberapa sudut masjid.
Baca Juga: 10 Fakta Terbaru Jennie, Personel BLACKPINK yang Hari Ini Ulang tahun ke-27
5. Selain masjid, Jennie juga mampir ke Louvre Abu Dhabi, salah satu museum yang terkenal karena desain uniknya.
6. Seperti pengunjung museum pada umumnya, Pelantun Pink Venom itu terlihat mengamati sejumlah karya yang dipamerkan di sana.
8. Jennie juga mengabadikan sejumlah foto yang hanya menyorot penampilannya dari belakang.
Itu dia deretan potret Jennie di Abu Dhabi yang sukses bikin heboh.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
It Girl Alert! 4 Ide OOTD Jennie BLACKPINK yang Cocok Buat Daily Style
-
Satu-Satunya Artis K-Pop, Jennie Jadi Headliner di '2026 Mad Cool Festival'
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Sudah Dimiliki Ayu Ting Ting dan Bilqis, Apa Istimewa Tumblr Edisi Jennie Blackpink?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia