Suara.com - Komedian Nunung Srimulat divonis mengidap kanker payudara stadium 1 menuju 2. Berusaha tegar, dia tak bisa menghalau kegalauannya jika terbangun sendirian tengah malam.
"Pastinya aku sedih banget, sepi, meski ada WA keluarga dan aku masih kerja, cuman kalau tidur bangun malem aku kebangun itu yang bahaya," kata Nunung dalam acara Rumpi, Senin (6/2/2023).
Setiap terbangun di malam hari, Nunung sering menangis. Bahkan, ia mengajak bicara payudaranya karena tak mau kehilangan.
"Itu aku nangis, aku ajak bicara payudaraku, 'kamu jangan kemana-mana, di sini aja,' sedih sih," ujar Nunung menceritakan.
Bagi Nunung, operasi pengangkatan payudara adalah hal yang menyedihkan. Sebab, ia akan kehilangan bagian dari tubuhnya yang sudah bertahun-tahun ada.
"Gimana pun juga kehilangan organ tubuh gimana ya, yang sudah bertahun-tahun sama-sama," kata Nunung.
Beruntung, Nunung memiliki keluarga dan suami yang terus menyemangatinya. Padahal, ia mengaku kerap rewel dan menyebalkan sejak divonis kanker payudara.
"Tapi alhamdulillah Iyan (suami) sabarnya minta ampun..aku nggak ngerti kalau nggak ada dia, kalau cuma keluarga aja," ujarnya.
Nunung kini hanya bisa pasrah pada Tuhan akan takdirnya. "Yang bikin kuat selain suami, aku masih punya Allah, aku yakin Allah akan menolong aku percaya itu," kata Nunung Srimulat.
Baca Juga: Hasil Biopsi Keluar, Nunung Srimulat Sedikit Lega Kanker Payudaranya Baru Stadium 1
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Natural Born Killers: Kontroversi, Kekerasan, dan Kritik Media, Malam Ini di Trans TV
-
Cabin Fever: Patient Zero: Pesta Bujang Di Pulan yang Berujung Petaka, Malam Ini di Trans TV
-
Serangan Balik Nikita Mirzani di Sidang, Sebut Jaksa Pakai Ilmu Dukun dan Sulap
-
GOLDLive Indonesia & Comika Hadirkan Adili Idola di The Kasablanka Hall, Fedi Nuril Diroasting!
-
Film Ozora Bakal Ungkap Bobrok Instansi-Instansi di Indonesia
-
Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Diduga Curcol saat Konser Bawakan Lagu "Si Paling Mahir"
-
Sinopsis Film Eddington, Perselisihan Joaquin Phoenix dan Pedro Pascal saat Covid-19 Melanda
-
Beredar Pengakuan Orang Dalam Raisa, Hamish Daud Cuma Numpang Hidup dan Pernikahan Tak Direstui
-
Epy Kusnandar dan Karina Ranau Ungkap Kronologi Saat Warungnya Didatangi Oknum
-
Komentar Benny Simanjuntak usai Jonathan Frizzy Divonis 8 Bulan Tak Terduga!