Suara.com - Asisten pribadi Raffi Ahmad, Merry kembali menjadi perbincangan. Dia membagikan foto saat bersama seorang perempuan sedang menggunakan baju pengantin.
Diduga perempuan yang bernama Lulu Marcella adalah calon istri Merry. Apalagi dalam video tadi keduanya tampak seperti sedang fitting baju pengantin.
Dugaan itu makin kuat karena banyak seleb ikut mengomentari postingan Merry itu dengan memberi ucapan selamat. Ada pula yang mendoakan agar semuanya lancar sampai hari H.
Lulu Marcella mungkin masih asing bagi orang awam, tapi sosoknya bukan orang baru di dunia hiburan. Ia juga dekat dengan banyak seleb Tanah Air karena pekerjaan yang digelutinya.
Lantas siapa sebenarnya Lulu Marcella? Berikut rangkumannya.
1. Inilah sosok Lulu Marcella, perempuan yang ramai disebut sebagai calon istri dari Merry. Keduanya dikabarkan akan segera menikah karena telah melakukan fitting baju pengantin.
2. Lulu Marcella sendiri bukan orang asing bagi banyak seleb Indonesia. Sebab, ia merupakan seorang fashion stylist yang telah bekerja untuk banyak artis top, termasuk Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang tak lain merupakan bos Merry.
3. Sebagai seorang fashion stylist gaya Lulu Marcella dalam setiap kesempatan pastinya stylish abis. Seperti saat dirinya memakai kaos oversized hitam dan celana pendek ini.
4. OOTD Lulu Marcella sebenarnya simple dan tidak neko-neko tapi looknya selalu kece dan modis. Misalnya ketika ia memadukan atasan long sleeve bergaris dengan short pant hitam. Tak lupa ia menyempurnakan gayanya dengan topi dan kacamata hitam dan sneakers.
Baca Juga: Segera Menikah dengan Lulu Marcella, Merry Asisten Raffi Ahmad Benarkan Sudah Dapat Endorse
5. Tak melulu memakai celana dan bergaya tomboy, saat memakai dress dengan spaghetti strap warna oranye, Lulu pun berhasil memancarkan aura feminin dan lembut dari dalam dirinya.
6. Semua gaya Lulu Marcella memang tak pernah gagal mengundang decak kagum. Misalnya ketika ia memakai midi dress warna putih. Dress sederhana itu menjadi tampak modis walau tanpa tambahan aksesoris.
7. Nggak cuma selera fashion dan gayanya yang kece, Lulu Marcella juga memiliki wajah yang cantik dan manis. Senyumnya pun sangat menawan, tak heran Merry dibuat terpikat.
8. Lulu Marcella tak hanya akrab dengan sejumlah artis, ia juga berteman baik dengan salah satu fashion stylist ternama yaitu Wanda Hara. Beberapa kali mereka pun bekerja bersama untuk menata style para artis.
9. Potret close up wajah Lulu Marcella memperlihatkan kulit wajahnya yang bersih dan sehat. Ia memiliki hidung yang mancung dan bibir penuh yang indah.
10. Lulu sendiri tak terlalu banyak memposting fotonya di media sosial. Walau dirinya aktif bermedia sosial, hanya ada beberapa foto saja yang sudah diunggah di akun miliknya @lulumarcella_.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
34 Ucapan Natal Bahasa Inggris 2025 Penuh Makna, Bisa Buat Caption Media Sosial
-
Sudah Saatnya Naik Level! Merry Riana Ajak Kamu Keluar dari Zona Nyaman
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Rahasia Tampil Profesional di Era Modern: 5 Tips Fashion yang Wajib Kamu Tahu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem