Sebelum menikah dengan Alexander David Siahaan, Nia Zulkarnae sempat menjalin asmara. dengan Ari Sihasale. Namun usai bercerai dengan David, Nia dan Ari Sihasale kembali bersama hingga akhirnya menikah di Australia karena beda keyakinan.
7. Marcell Siahaan
Beda keyakinan, penyanyi Marcell Siahaan menikah dengan Rima Melati di Singapura pada tahun 2009 silam. Meski awalnya memeluk agama yang berbeda, namun kini Marcell diketahui telah menjadi Mualaf dan memeluk agama islam.
8. Rio Febrian
Masih dengan alasan yang sama, yakni beda keyakinan, Rio Febrian dan Sabria Kono putuskan menikah di Bangkok pada 2010 lalu.
9. Maia Estianty
Gelar akad nikah di Masjid Camii Tokyo, Maia Estianty dan Irwan Mussri memutuskan untuk tak menambah momongan. Pasalnya Maia telah memiliki tiga orang anak dari pernikahan sebelumnya dengan Ahmad Dhani.
10. Marissa Nasution
Setelah bercerai dari Warren Conrad, Marissa Nasution kembali menikah dengan Benedict Brueggemann di Jerman yang merupakan kampung halaman keduanya.
Baca Juga: Artis Lain Asyik Nonton Konser BLACKPINK, Prilly Latuconsina Malah Bersih-Bersih Pantai
11. Julie Estelle
Aktris cantik Julie Estelle menikah dengan seorang pembalap bernama David Tjipto pada Februari 2021 lalu. Menikah di Maldives, adik Cathy Sharon ini memilih menggelar pernikahannya secara tertutup.
Nah, itu dia sederet artis menikah di luar negeri dengan alasan masing-masing. Mau di dalam negeri atau di luar negeri, yang terpenting adalah tercapainya kebahagiaan kehidupan rumah tangga yang dijalani.
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Siapkan Tinggalkan Dunia Hiburan, Ini 5 Artis Punya Cita-cita Jadi Ibu Rumah Tangga yang Baik
-
Jadi Bandar Narkoba, Anak Pedangdut Lilis Karlina yang Masih SMP Ditangkap Polisi
-
Artis Lain Asyik Nonton Konser BLACKPINK, Prilly Latuconsina Malah Bersih-Bersih Pantai
-
5 Drama Hits L INFINITE, Artis Korea yang Hari Ini Rayakan Ulang Tahun ke-31 Tahun
-
5 Drama Populer Kim Nam Gil, Artis Korea yang Berulang ke-45 Tahun
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern