Suara.com - Fransisca Saraswati Puspa Dewi alias Sisca resmi mengumumkan lulus dari JKT48. Hal ini terungkap lewat postingannya di Instagram pada Rabu (15/3/2023).
"Hari ini, tepat 9 tahun generasi 3 terbentuk, aku mengumumkan akan lulus dari JKT48," tulis Sisca.
Keputusannya buat keluar dari JKT48 pun tidaklah mudah. Sisca mengaku banyak pengalaman yang didapat selama bergabung dengan grup tersebut.
"Untuk sekarang, aku sendiripun bingung bagaimana mengutarakan perasaanku yang paling jujur. Rasanya bittersweet, perjalananku disini tidak semuanya manis," kata Sisca.
"Ada up and down, waktu-waktu mempertanyakan kemampuan diri sendiri, waktu-waktu kemenangan, semuanya terangkum dengan indah selama 9 tahun di hatiku," sambungnya lagi.
Sisca berharap bisa membuat banyak kenangan manis sebelum benar-benar dinyatakan lulus dari JKT48.
"Sampai tiba waktunya nanti penampilan terakhirku disini, ayo buat kenangan paling manis," tuturnya.
Dia juga masih mau tetap mendapat dukungan dari para penggemarnya meski tak lagi menjadi bagian JKT48.
"Dukung aku selamalamalamanya ya, sayang banget sama kalian semua," tutup Sisca.
Baca Juga: Azizi JKT48 Diduga Pernah Bully Teman SD, "Korban" Buru-Buru Beri Klarifikasi
Buntut dari pengumuman kelulusan dari JKT48, nama Sisca sendiri langsung menduduki trending topic di Twitter. Fans mengaku cukup sedih mengingat Sisca sudah bergabung dengan JKT48 selama sembilan tahun.
Berita Terkait
-
Azizi JKT48 Diduga Pernah Bully Teman SD, "Korban" Buru-Buru Beri Klarifikasi
-
Video Lagu Baru JKT48 Dihujat dan Dianggap Terang-Terangan Promosikan LGBT
-
Jess No Limit Pamer Momen Belikan Sisca Kohl Gelang Rp 1,2 M Secara Cash, Netizen Heboh: Definisi Kaya Sesungguhnya
-
JKT48 Goncang Panggung Life Fest 2023
-
6 Koleksi Perhiasan Sisca Kohl, Simpel Tapi Harganya Bikin Geleng Kepala
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki
-
Film Thriller Lawas Terbaik Malam Ini di Trans TV: Ini Alasan Copycat (1995) Wajib Ditonton
-
Spider-Man (2002): Mahakarya Sam Raimi yang Mengubah Wajah Sinema Superhero, Malam Ini di Trans TV